5 Tips Menghindari Pinjol Ilegal yang Menawarkan Pinjaman, Salah Satunya Cek Aplikasi Pinjol

5 Tips Menghindari Pinjol Ilegal yang Menawarkan Pinjaman, Salah Satunya Cek Aplikasi Pinjol

Tips Menghindari Pinjol Ilegal--

Atau tidak kalian bisa langsung laporkan nomor tersebut kepada pihak yang berwenang.

3. Pastikan Rekam Jejak Digitalnya

Untuk menghindari terjadinya kesalahan seperti kebocoran data pribadi oleh institusi ilegal, kalian harus periksa dahulu legalitas dan rekam jejak digital pinjol yang akan kalian gunakan.

Baca Juga: 3 Aplikasi Pinjol Tanpa BI Checking, Langsung Cair Dalam 5 Menit

Terdapat tanggapan positif dan tingginya rating aplikasi pinjol bisa menjadi salah satu indikator keamanan dalam melakukan pinjaman, sehingga kalian bisa terhindar dari pinjol ilegal.

4.  Lihat Transparansi Bunga

Tips yang keempat kalian harus tetap waspada, usahakan membaca dan perhatikan secara detail mengenai syarat, ketentuan, serta kebijakan pinjol.

Baca Juga: 5 Ciri Pinjol Legal Tidak Sebar Data Nasabah Galbay, Limit Tinggi untuk Hindari Pinjaman Ilegal

Tentunya, dalam pinjol yang kalian gunakan terdapat bunga yang menarik.

Oleh karena itu, sebelum kalian menggunakannya, pastikan dahulu informasi suku bunga dan tenor di awal. Sehingga, kalian pun bisa melakukan kalkulasi sendiri dalam pengembalian pinjaman.  

5. Cek Aplikasi atau Situsnya

Terakhir, Aplikasi pinjol yang resmi pasti sudah tercatat dalam website OJK dan 100% aman serta juga bisa kalian download di platform resmi, seperti Google Play Store atau App Store.

Baca Juga: Trik Agar Pinjol DC Lapangan Tak Datang Lagi ke Rumah Saat Gagal Bayar

Baca Juga: Terbaru! 100 Daftar Aplikasi Pinjol Legal Resmi OJK 2023

Aplikasi pinjol legal harus memiliki tata cara yang bisa diakses dengan mudah, beda dengan aplikasi pinjaman online ilegal yang lebih rumit.

Sumber: