Satu-satunya di Indonesia, Begini Sejarah Lampu Merah Gantung di Perempatan Jalan Veteran Kota Tegal

Kamis 23-05-2024,06:50 WIB
Reporter : Yanuar Eko Bahari
Editor : Zuhlifar Arrisandy

Menurut Sejarawan Pantura, Wijanarto, jika melihat dari koleksi foto Tegal masa lampau, lampu merah gantung sudah ada sejak tahun 1930-an. Keberadaanya menujukkan pesatnya mobilitas sosial di Kota Tegal. 

"Pesatnya mobilitas sosial juga ditandai dengan banyaknya pertokoan di sepanjang jalan A. Yani sampai dengan jalan Veteran Kota Tegal," ujar Wijan.

BACA JUGA: Sejarah Berdirinya Masjid Tukul di Tegal, Ternyata Dibuat Seorang Wali

Jalan Veteran konon berdasarkan keterangan dari beberapa masyarakat Kota Tegal merupakan jalan yang pertama kali dipasang oleh lampu apill dan lampu gantung.

Meski sudah ada lampu apill di perempatan Jalan Veteran tersebut sebagai pengatur lalulintas, akhirnya lampu gantung tersebut tetap dipasang. Itukah mengapa dinamakan simpang tumpuk atau simpang gantung.

Kesimpulan 

Sejarah lampu merah gantung yang ada di persimpangan jalan di Tegal dilengkapi dengan tiang dan mistar. Posisinya bisa berdiri vertikal atau diposisikan secara horizontal jika berada di atas tengah-tengah jalan. Konom lampu merah gantung ini memiliki peristiwa yang berhubungan dengan Jalan veteran.

Demikian informasi mengenai lampu gantung di Kota Tegal, yang menjadi satu-satunya di Indonesia. semoga bermanfaat.

Kategori :