4 Rekomendasi Wisata Curug di Brebes, Menawarkan Panorama Keindahan Alam yang Bikin Fresh
rekomendasi wisata curug di Brebes --
BACA JUGA: Mitos Curug Pengantin Tegal di Bumijawa yang Menjadi Salah Satu Wisata Viral Terbaru 2024
BACA JUGA: 4 Keindahan Curug Terkenal di Tegal, Bisa Jadi Referensi Liburan Nataru Anda
Lokasi sekitar curug ini masih bersih dan natural maka aliran air ini terbilang segar dan sangat bening. Bagi anda yang datang agar membawa perlengkapan pribadi dari rumah, karena Curug Awu masih minim fasilitas.
3. Curug Rambukasang
Rekomendasi wisata curug di Brebes selanjutnya adalah Curug Rambukasang, berlokasi di Desa Ciseureuh, Ketanggungan Selatan, Kabupaten Brebes, Jawa Tengah.
Lokasi curug ini sangat tersembunyi dan masih sepi dari pengunjung sebab akses jalan menuju lokasi masih sangat sulit dan menantang, namun setelah tiba di curug anda akan menemukan keindahan yang luar biasa.
Curug ini masih minim dengan fasilitas, namun tidak menghalangi anda untuk liburan dan berendam dalam air. Jadi buat anda yang ingin tamasya sambil basah-basahan, curug ini bisa masuk pilihan.
BACA JUGA: Mitos Curug Cipendok Banyumas Jawa Tengah, Konon Dihuni Makhluk Halus Berwujud Peri
BACA JUGA: Benarkah Mandi di Curug Cikaso Bisa Membawa Rezeki dan Jodoh?
4. Curug Bentar
Curug Bentar berlokasi di Bentar, Kabupaten Brebes, Jawa Tengah. Walaupun namanya Curug Bentar, anda pasti tidak sebentar saat berada di lokasi air terjun tersebut.
Hal itu karena suasana alam yang estetik dan mempesona dan bermain air serta berendam di curug pastinya sangat menyegarkan pikiran anda.
Bagi para pengunjung dihimbau untuk membawa pakaian ganti agar tidak kedinginan. Harga tiket sebesar Rp5 ribu per orang.
5. Curug Panyusuhan
Curug Panyusuhan, berlokasi di Desa Citimbang, Kecamatan Salem, Kabupaten Brebes, Jawa Tengah. Curug ini sangat keren dan unik karena memiliki tujuh tingkatan air sekaligus.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: