Cocok Buat Nugas, Ini 8 Rekomendasi Laptop Berkualitas untuk Mahasiswa Murah Mulai Rp2 Jutaan

Cocok Buat Nugas, Ini 8 Rekomendasi Laptop Berkualitas untuk Mahasiswa Murah Mulai Rp2 Jutaan

LAPTOP- Rekomendasi Laptop yang Bagus untuk Mahasiswa--

RADAR TEGAL - Laptop menjadi salah satu perangkat elektronik yang dibutuhkan oleh sebagian orang, apalagi mahasiswa. Karena itu, artikel ini akan membahas 8 rekomendasi laptop bagus untuk mahasiswa, pilihannya beragam ada yang murah hingga termahal.

Rekomendasi laptop bagus untuk mahasiswa yang akan diulas memiliki spesifikasi mumpuni yang tak perlu diragukan lagi. Selain spesifikasinya yang unggul, desainya pun juga menarik.

Dengan adanya beragam pilihan laptop saat ini, tentu saja anda bisa memilihnya sesuai budget dan kebutuhan. Rekomendasi laptop bagus untuk mahasiswa bisa dijadikan referensi bagi anda yang sedang mencari laptop, namun belum menentukan pilihan. 

Laptop terbaik akan membantu anda dalam menjalankan aktivitas yang membutuhkan bantuan laptop, misalnya mengerjakan tugas. Berikut akan dibahas 8 rekomendasi laptop bagus untuk mahasiswa lengkap dengan spesifikasi dan hargannya.

BACA JUGA: Harga Mulai 4 Jutaan! 6 Rekomendasi Laptop untuk Mahasiswa, Spec Gacor Gak Bikin Kantong Bolong

8 rekomendasi laptop bagus untuk mahasiswa

1. ASUS Vivobook 14 A1404ZA-IPS352

Berikut spesifikasi ASUS Vivobook 14 A1404:

  • Layar: Ukuran 14 inch beresolusi Full HD 1920 x 1080
  • Chipset: Intel Core i3-1215U
  • RAM: 8GB
  • Penyimpanan: 512GB
  • Detail OS: Windows 11
  • Grafis: Intel UHD Graphics
  • Fotografi: 720p HD camera
  • Audio: ASUS SonicMaster Technology
  • Baterai: 42WHrs, 3S1P, 3-cell Li-ion
  • Price: Sekitar Rp7.199.000

BACA JUGA: 8 Aplikasi Wajib di Laptop Mahasiswa, Salah Satunya Cocok Untuk Jurusan Multimedia

2. Zyrex Notebook Sky 232

Berikut spesifikasi Zyrex Notebook Sky 232:

  • Layar: Ukuran 14 inch berpanel IPS dengan resolusi Full HD 1920 x 1080 piksel
  • Chipset: Intel Celeron N4020 (1.1 up to 2.4 GHz) 2MB
  • RAM: 4GB DDR4
  • Penyimpanan: 256 GB SSD
  • Detail OS: Windows 10 Home (x 64 OEM)
  • Grafis: Integrated Intel HD Graphics 500
  • Fotografi: HD Webcam 720p
  • Audio: Stereo Speaker
  • Baterai: 5000 mAh, Up to 10 hours
  • Price: Sekitar Rp2.799.000 – Rp3.099.000

3. ASUS TUF Gaming A15

Berikut spesifikasi ASUS TUF Gaming A15:

BACA JUGA: Tips Memilih Laptop Mahasiswa untuk Memperlancar Tugas Kuliah Kamu, Catat Baik-baik!

  • Layar: Ukuran 15,6 inch berkonfigurasi Full HD 1920 x 1080
  • Chipset: AMD Ryzen 7 7735HS 
  • RAM: 8GB x 2
  • Penyimpanan: 512GB
  • Detail OS: Windows 11
  • Grafis: NVIDIA GeForce RTM 4050 
  • Fotografi: 720p HD camera
  • Audio: AI noise-canceling technology, Dolby Atmos
  • Baterai: 90WHrs, 4S1P, 4-cell Li-ion
  • Price: Sekitar Rp16.199.000

Sumber: