5 Tablet Harga Murmer dengan Spek Idaman, Rekomen untuk Kerja Maupun Main Game Berat
TABLET- Rekomendasi Tablet Harga Murmer untuk gaming ataupun kerja--
RADAR TEGAL - Saat ini banyak sekali produk tablet yang beredar di Pasaran dengan berbagai fungsinya masing-masing, Nah artikel ini akan mengulas rekomendasi tablet harga murmer yang bisa banget untuk gaming ataupun kerja.
Penasaran apa saja rekomendasi tablet harga murmer dengan spesifikasi mumpuni tersebut?. Simak selengkapnya diartikel ini ya, Rugi dong jika anda tidak mengetahui bahwa ada tablet harga Rp1-2 jutaan dengan spek dewa.
Meskipun harga yang ditawarkan cukup terjangkau, namun rekomendasi tablet harga murmer yang akan dibahas memiliki kualitas yang bagus. Mulai dari performa hingga kapasitas baterainya, tablet ini tidak bisa dikatakan sebagai produk murahan.
Bagi anda mahasiswa ataupun karyawan yang ingin memiliki tablet baru, namun budget minim. Ini dia rekomendasi tablet harga murmer yang bisa jadi solusi terbaik yang akan membuat anda terpukau dengan fitur yang ditawarkannya.
Berikut 5 rekomendasi tablet harga murmer dengan spek idaman
1. Advan Tipe Sketsa 3
Rekomendasi pertama ada Advan Tipe Sketsa 3, tablet ini memiliki layar yang luas dengan ukuran 10,1 inchi. Performa yang dimilikinya tangguh dengan dukungan Unisoc Tiger T606.
Os Android yang dipakainya sudah mengaplikasikan sistem Android 13 yang mampu menampilkan antarmuka bersih tanpa ada iklan yang lewat. Daya tahan baterainya besar dengan kapasitas 6000 mAh, dengan menggunakan perangkat ini anda akan merasakan pengalaman gaming lancar tanpa khawatir kehabisan daya baterai.
2. Redmi Pad SE
Performa yang dimilkinya sangat mengesankan, hal ini karena ditenagai oleh chipset snapdragon 680 yang canggih. Redmi Pad SE dilengkapi dengan layar berukuran 11 inchi dengan kemampuan refersh rate 90 Hz.
BACA JUGA: 5 Rekomendasi Tablet Untuk Gaming, Layarnya Luas Main Game Jadi Mengasyikan
Dengan adanya fitur layar tersebut, dijamin anda akan merasakan sensasi pengalaman visual yang imersif. Baterai yang dimilikinya berkapasitas super jumbo yaitu 8000 mAh.
Tablet ini dilengkapi dengan fitur kamera Ultra Wide dan kamera selfi berkonfigurasi tinggi. Pengguna bisa memanfaatkannya untuk meeting online.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: