Dengan menjaga tradisi lunas PBB secara enam tahun berturut-turut, dia berharap tahun depan Kecamatan Losari juga bisa lunas PBB tepat waktu.
BACA JUGA: Optimalisasi Pemungutan Pajak Pusat dan Daerah, Pemkot Tegal Jalin Kerjasama dengan DJP dan DJPK
BACA JUGA: Dongkrak Ekonomi Jateng, Gubernur Beri Insentif Pajak Kendaraan Bermotor Bagi Perusahaan
"Dengan kesadaran masyarakat dalam membayar pajak, saya berharap tahun depan juga bisa lunas PBB 100 persen tepat waktu," katanya.
"Dan saya mengucapkan terima kasih kepada seluruh masyarakat Losari yang sudah ikut membantu dalam merealisasikan PBB lunas 100 persen," pungkasnya.