5 Tarian Daerah yang Berhubungan dengan Spiritual, Konon Dapat Mengundang Hal-hal Gaib

5 Tarian Daerah yang Berhubungan dengan Spiritual, Konon Dapat Mengundang Hal-hal Gaib

5 Tarian Daerah yang Berhubungan dengan Spiritual, Konon Menurut Mitos Dapat Mengundang Hal-hal Gaib pict-istockphoto--

BACA JUGA: 5 Mitos Burung Perkutut Bunyi pada Malam Hari Paling Dipercaya, Ada yang Bawa Sial!

3. Tari Lengger

Ketiga, tarian daerah yang berhubungan dengan spiritual berikutnya adalah Tari Lengger. Tarian ini berasal dari daerah Jawa Tengah, tepatnya Dataran Tinggi Dieng di Wonosobo dan punya unsur mistis dalam beberapa versi pada pertunjukannya.

Beberapa pertunjukan pada tarian Lengger ini kerap kali dikaitkan dengan tradisi pemujaan roh leluhur atau praktik spiritual tertentu yang melibatkan trance atau kesurupan.

4. Tari Bedhaya Ketawang

Keempat, tarian daerah yang berhubungan dengan spiritual lainnya adalah Tari Bedhaya Ketawang. Tarian ini berasal dari Keraton Kasunanan Surakarta, Jawa Tengah, dan dianggap sakral.

Tarian ini mengandung kemampuan untuk menghubungkan antara dunia manusia dengan dunia gaib atau roh-roh leluhur. Bedhaya Ketawang menurut mitosnya dikatkan dengan keharmonisan antara alam dengan manusia dan juga alam gaib.

BACA JUGA: 4 Pantai yang Kental Mitosnya di Indonesia, Konon Ada Penampakan Sosok Hingga Gangguan Gaib

BACA JUGA: Mitos Seputar Bayi di Berbagai Budaya, Percaya yang Mana Nih?

Konon para penarinya ketika pentas harus menjaga kesucian dan spiritualitasnya, hal tersebut karena tarian ini punya kekuatan magis yang besar serta dapat membawa keberkahan atau justru malapetaka bagi para penontonnya.

5. Tari Barong

Kelima, tarian daerah yang berhubungan dengan spiritual terakhir adalah Tari Barong. Tarian tradisional ini berasal dari daerah Bali yang melibatkan pertarungan antara Barong.

Konon tarian yang melibatkan Barong ini dianggap sebagai pelindung yang baik, dan sebaliknya Rangda, dianggap sebagai simbol kejahatan atau kegelapan. Beberapa orang mempercayai bahwa tarian ini punya kekuatan spiritual untuk memproteksi atau membersihkan lingkungan dari energi negatif.

Nah itu dia tadi pembahasan artikel dari radar tegal dengan judul 5 tarian daerah yang berhubungan dengan spiritual, konon menurut mitos dapat mengundang hal-hal gaib. Semoga bermanfaat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: