5 Mitos Burung Perkutut Bunyi pada Malam Hari Paling Dipercaya, Ada yang Bawa Sial!

5 Mitos Burung Perkutut Bunyi pada Malam Hari Paling Dipercaya, Ada yang Bawa Sial!

Mitos Burung Perkutut Bunyi pada Malam Hari.--

Radartegal.id – Apabila membahas mengenai burung perkutut, maka tidak akan lepas dari mitos dan hal-hal mistisnya bukan. Berikut ini mitos burung perkutut bunyi pada malam hari.

Hal semacam ini memang tidak terhindarkan karena burung perkutut sudah dijadikan sebagai hewan peliharaan yang istimewa sejak dahulu. Berikut mitos burung perkutut bunyi pada malam hari.

Diketahui banyak raja terdahulu yang memelihara burung perkutut dan menjadikannya sebagai peliharaan yang luhur. Sampai sekarang, mitos burung perkutut bunyi pada malam hari pun masih berkembang di kehidupan masyarakat, terutama masyarakat Jawa.

Lalu, bagaimana mitos burung perkutut bunyi pada malam hari? Adakah arti di balik bunyi tersebut. Berikut penjelasan dari Channel YouTube Majalah Lovebird. 

BACA JUGA: Mitos Burung Gagak yang Paling Populer dan Masih Dipercaya Masyarakat Indonesia 

BACA JUGA: Inilah 5 Burung Pembawa Sial yang Sebaiknya Jangan Kamu Pelihara di Dalam Rumah, Percaya atau Tidak?

Dalam budaya Jawa kuno, seorang lelaki belum dianggap sebagai lelaki sejati apabila belum memelihari burung perkutut. Bagi pecinta burung ini, mungkin perilaku burung perkutut  yang masuk sendiri ke dalam rumah atau berbunyi pada malam hari bukanlah hal aneh.

Namun, terdapat beberapa orang yang mencoba untuk mengartikan bunyi tersebut. Meskipun begitu, Anda tidak perlu khawatir apabila burung perkutut Anda sering bunyi di malam hari, ya.

1. Merasakan Keberadaan Makhluk Tidak Kasat Mata

Tahukah Anda bahwa banyak orang percaya apabila burung perkutut tiba-tiba bunyi pada malam hari tandanya Ia sedang merasakan keberadaan makhluk astral, lho. Ada pun makhluk  tersebut  bisa hanya sekadar  lewat saja atau sedang  berkomunikasi dengan burung  perkutut.

BACA JUGA: Kicau Mania Harus Tahu, Ini Mitos Burung Perkutut soal Keberuntungan sampai Lambang Kesetiaan

BACA JUGA: Mengungkap Mitos Burung Gagak di Atas Rumah, Benarkah Membawa Pesan Kematian? Cek Faktanya

Ditambah lagi apabila burung perkutut Anda bunyi pada pukul 2 dini hari. Misalnya saja, burung yang satu ini sepertinya  ingin memberi tahu bahwa terdapat  sesuatu yang tidak biasa disekelilingnya.

2. Akan datang sebuah musibah

Mitos burung perkutut bunyi pada malam hari yakni akan datang sebuah musibah. Misalnya saja, apabila burung yang satu ini berbunyi pada pukul 12 malam secara terus menerus.

Maka sebaiknya Anda mewaspadai hal buruk yang mungkin saja akan datang. Mitos burung perkutut bunyi pada malam hari juga tergantung kepercayaan masing-masing, ya.

3. Datang kesialan

Perkutut bunyi pada malam hari juga dapat menandakan datangnya  kesialan bagi beberapa orang, lho. Ada pun kesialan tersebut biasanya berupa rumah tangga yang terganggu, kesulitan pekerjaan, hingga kesulitan jodoh.

BACA JUGA: Bukan Kebetulan, Ini 5 Arti Mitos Burung Masuk Rumah

BACA JUGA: 5 Burung Perkutut Pembawa Hoki di 2024, Wajib Pelihara

Menurut ahli kejawen, beberapa jenis perkutut pembawa sial yakni perkutut buntel mayit, perkutut labuh geni, dan perkutut kelabang kepipit. Namun hal tersebut tidak mutlak karena tentu tergantung pada karakter dari burung perkututnya sendiri, ya.

Jadi, ketika burung sudah memilih pemiliknya maka kesialan dipercaya tidak akan terjadi.

4. Menandakan niat jahat

Sebagian masyarakat percaya bahwa burung perkutut dapat menjadi pelindung untuk pemiliknya. Jadi, tidak heran apabila burung yang satu ini sering dihargai sangat fantastis.

Namun  burung perkutut yang seperti ini biasanya  yang didapatkan dari alam  liar atau pun tempat yang dianggap kramat. Apabila burung perkutut yang Anda dapatkan dari proses  penangkaran, maka jarang dipercaya  sebagai pelindung.

BACA JUGA: 4 Mitos Burung Perkutut, Ada Pertanda Datangnya Rezeki yang Melimpah

BACA JUGA: Awal Mula Mitos Burung Gagak di Atas Rumah, Dipercaya Membawa Kematian? Ini Kisahnya

Burung  perkutut  sendiri dianggap sebagai pelindung  gaib supaya pemiliknya  terhindar dari nia jahat. Seperti serangan gaib, teluh, dan santet.

Sehingga, banyak masyarakat yang beranggapan bahwa perkutut bunyi malam haritandanya akan terdapat  niat jahat yang ditujukan kepada pemiliknya. Jika benar, maka yang mati adalah perkututnya.

 5. Kehabisan pakan dan minuman

Tahukah Anda bahwa terdapat alasan yang lebih logis  kenapa burung perkutut bunyi pada malam hari yakni kehabisan pakan dan minuman. Jadi, setiap sore hari atau pun sebelum Anda tidur pastikan makanan dan minuman peliharaan Anda sudah terckupi, ya.

Jangan sampai burung perkutut Anda bunyi pada malam hari karena kehabisan makan atau minuman. Hal ini tentu akan mengganggu tidur Anda bukan.

Demikian ulasan mengenai mitos burung perkutut bunyi pada malam hari paling  dipercaya. Semoga bermanfaat.

Sumber: