8 Eksfoliasi Wajah Terbaik 2024, Efektif Angkat Sel Kulit Mati Tanpa Bikin Iritasi

8 Eksfoliasi Wajah Terbaik 2024,  Efektif Angkat Sel Kulit Mati Tanpa Bikin Iritasi

8 Eksfoliasi Wajah Terbaik 2024, Efektif Angkat Sel Kulit Mati Tanpa Bikin Iritasi--

radartegal.id - Eksfoliasi wajah adalah proses mengangkat sel-sel kulit mati dari permukaan kulit. Proses ini penting untuk menjaga kulit tetap sehat, bersih, dan bercahaya. Meskipun tampak sederhana, eksfoliasi wajah memerlukan perhatian khusus agar tidak merusak kulit.  Salah satunya dengan menggunakan produk eksfoliasi  wajah terbaik 2024.

Produk eksfoliasi  wajah terbaik 2024 ini dapat memberikan manfaat maksimal, seperti meningkatkan tekstur kulit, mencerahkan kulit, dan mengurangi tanda-tanda penuaan. Sehingga akan membantu  Anda dapat mencapai hasil yang diinginkan tanpa merusak kulit.

Selain  itu, produk eksfoliasi terbaik 2024 sudah disesuaikan dengan jenis kulit Anda, sehingga dengan perancangan produk yang sesuai dengan  kondisi kulit dapat memastikan bahwa perawatan yang Anda lakukan sesuai dengan kebutuhan spesifik kulit Anda.

Lantasi apas saja si produk eksfoliasi  terbaik 2024?  Yuk simak artikel ini samopai selesai ya.

BACA JUGA : 5 Penyebab Wajah Cepat Tua Pada Usia Muda 20 Tahunan, Nomor 3 Ini Sering Kali Tak Sadar

BACA JUGA: Tak Perlu Mahal Bikin Wajah Glowing, Cukup dengan 6 Cara Mudah Menghilangkan Komedo di Hidung

Rekomendasi Produk Eksfoliasi terbaik 2024

1. Avoskin Beauty

Brand lokal asal Yogyakarta ini dikenal melalui produk andalannya, yaitu Avoskin Beauty Miraculous Refining Toner. Toner ini mengandung BHA untuk menghilangkan jerawat, sementara AHA dan PHA membantu mengangkat sel kulit mati secara lembut sambil memberikan kelembapan pada kulit.

Tidak hanya itu, exfoliating toner dari brand lokal ini juga memiliki kandungan tea tree oil yang dapat membunuh bakteri penyebab jerawat. Produk ini sangat sesuai digunakan untuk pemilik kulit yang rentan terhadap jerawat.

2. Some by Mi

Produk dari Some by Mi ini mengandung tiga bahan eksfoliator kimia sekaligus, yaitu AHA, BHA, dan PHA, yang berfungsi untuk mengangkat sel-sel kulit mati. Produk ini juga kaya akan niacinamide sebanyak 2% dan tea tree, memberikan tambahan manfaat untuk perawatan kulit.
Kombinasi kedua kandungan tersebut menciptakan formula yang sangat baik untuk kondisi kulit berjerawat. Produk ini juga cocok digunakan untuk kulit yang cenderung berminyak dan rentan terhadap jerawat.

BACA JUGA: Bisa Pakai Bahan Alami, Ini 5 Tips Sederhana Wajah Glowing dan Sehat dalam Semalam

BACA JUGA: Jangan Dibuang! Kulit Pisang Ternyata Bisa Mengatasi Keriput Kulit Wajah, Begini Caranya

3. COXRX

Bagi pemilik kulit kering, produk eksfoliasi dari COSRX bisa menjadi pilihan tepat. Dengan kandungan willow bark dan apple fruit water, produk ini membantu mengembalikan kelembapan pada kulit wajah.

Sumber: