5 Rekomendasi Wisata Kuliner Malam Khas Brebes, Harga Murmer Tapi Cita Rasanya seperti Hotel Berbintang

5 Rekomendasi Wisata Kuliner Malam Khas Brebes, Harga Murmer Tapi Cita Rasanya seperti Hotel Berbintang

rekomendasi wisata kuliner malam brebes--

RADAR TEGAL - Rekomendasi wisata kuliner malam Brebes bisa Anda cicipi sembari menikmati indahnya malam hari, dengan makanan yang cukup terkenal serta legendaris.

Ketika Anda mengunjungi kota ini sempatkanlah sebentar, menjajaki wisata kuliner malam Brebes dengan berbagai rekomendasi yang tidak kalah sedap dari kota lain.

Rekomendasi wisata kuliner malam Brebes banyak menawarkan jajanan pinggir jalan, warung makan, hingga restoran, semua itu bisa kalian santap bersama teman atau keluarga.

Dengan menikmati langit yang gelap dan indah, rekomendasi wisata kuliner malam Brebes menjadi salah satu tempat yang harus Anda kunjungi saat berada di kota dengan industri telor asin terbesar. Simak penjelesannya.

BACA JUGA: Selain Telur Asin, Ini 4 Kuliner Khas Brebes yang Murah Meriah Bikin Segar Lidah dan Mengenyangkan

Rekomendasi wisata kuliner malam Brebes

Biasanya tempat ini sangat cocok Anda kunjungi saat malam hari, karena tempatnya nyaman dan mempunyai ciri khas yang berbeda dari makanan lainnya.

1. Kupat Blengong Pak Kasturi Rajak

Kupat blengong bisa menjadi menu pilihan utama untuk wisata kuliner malam Brebes yang pertama. Makanan ini merupakan salah satu khas tegal, namun juga terdapat di brebes.

Warung makan ini menyediakan kupat dan sate blengong racikan khas pak Kasturi Rajak. Anda wajib mencobanya ketika berkunjung di brebes.

2. Rumah Makan Kampung Alang-alang

Rumah makan yang kedua yaitu kampung alang-alang dengan menu makanan yang beragam, rumah makan ini juga ramah anak. Terdapat bermacam permainan anak yang ada di halaman rumah makan ini, terdapat saung yang terletak tepat pada tenga kolam ikan.

Anda bisa menikmati aneka makanan khas jawa dan berbagai macam olahan seafood lezat dan nikmat.

BACA JUGA: Fakta Unik Bawang Goreng Brebes, Eksplorasi Kuliner yang Berpadu dengan Budaya Lokal

3. Rumah Makan H.Dahlan

Sumber: