3 Tempat Wisata di Slawi Gratis Nuansa Alam yang Cocok untuk Kulineran Hingga Hiking, Ga Perlu Beli Tiket
Tempat wisata di Slawi gratis. Gunung Tanjung.--
RADAR TEGAL - Inilah 3 tempat wisata di Slawi gratis yang memiliki nuansa alam alami untuk kulineran hingga hiking. Sangat cocok untuk wisata keluarga saat berada di Tegal tanpa perlu beli tiket mahal sehingga dompet tidak akan bolong.
3 tempat wisata di Slawi gratis ini bisa untuk membawa anak-anak dengan pengawasan orang tua atau mengajak lansia. Tapi perhatikan tempat yang akan dikunjungi jika membawa anak-anak karena bisa saja mereka tidak nyaman.
Selain itu tempat wisata di Slawi gratis nuansa alam ini bukan hanya memiliki pemandangan alam yang indah dan alami. Tapi juga bisa wisata kuliner dengan menikmati makanan khas Slawi Tegal yang lezat dan harga murah.
Bahkan tempat wisata di Slawi gratis ini tidak perlu reservasi dahulu untuk datang karena bisa dikunjungi setiap hari. Tapi, jika tidak ingin ramai harus memperhatikan waktu datang agar bisa menikmati semua keindahan maupun kuliner yang dijual.
BACA JUGA:Wisata Berkunjung dan Panen Strawberry di Guci Tegal, Sensasi Panen Buah Serasa Kebun Sendiri
Ternyata objek wisata di Tegal bukan hanya Guci saja, terlebih jika datang di Slawi akan menikmati tempat hiburan yang gratis tapi memberikan pemandangan yang indah. Bahkan sangat cocok untuk beristirahat sejenak dan menikmati waktu liburan panjang bersama teman.
Sebab tempat ini bukan hanya untuk liburan keluarga saja ataupun anak-anak. Tapi ada gunung yang bisa dikunjungi pecinta alam dan olahraga hiking tanpa perlu membayar tiket karena gratis, siapkan saja stamina dan energi untuk menjelajah.
Sehingga jika datang ke Tegal banyak sekali wisata yang belum diketahui wisatawan, walaupun begitu tempat ini masih cukup ramai jika berkunjung di hari libur. Maka pastikan stamina, kesehatan fisik, dan uang secukupnya untuk datang ke sini.
Tapi sebelum datang perlu tahu dulu jam operasional dan lokasi tepat dari tempat yang ingin dikunjungi. Lalu jangan lupa siapkan uang jika ingin membeli makanan atau oleh-oleh, sebab untuk mencari ATM belum tentu ada disekitar tempat wisata.
Maka inilah 3 tempat wisata di Slawi Tegal gratis yang memberikan pemandangan alam luar biasa dan murah. Sehingga wisatawan pun senang tanpa perlu mengeluarkan biaya banyak tapi bisa menikmati keindahan salah satu kota di Indonesia, berikut ini daftarnya.
1. Gunung Tanjung
Gunung Tanjung jadi salah satu tempat wisata alam yang memiliki pemandangan sangat indah dan cocok untuk wisatawan yang suka hiking. Bahkan panorama yang diberikan pun akan menghilangkan rasa penat setelah menjelajah.
Disini wisatawan bisa melihat hamparan bebatuan yang luas dan indah dengan jembatan Sunglon dan Bukit Sitanjung yang memiliki pesona berbeda dengan tempat wisata lainnya. Bahkan tempat ini juga menyediakan fasilitas lengkap seperti tempat makan dan pemancingan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: