Harga Beras Medium dan Premium di 5 Daerah Berbeda, Pj Gubernur Jateng Minta TPID Lakukan Ini

Harga Beras Medium dan Premium di 5 Daerah Berbeda, Pj Gubernur Jateng Minta TPID Lakukan Ini

Pj Gubernur Jateng Nana Sudjana singgung harga beras medium dan premium di 5 kabupaten/kota yang terjadi perbedaan saat menghadiri High Level Meeting TPID, Selasa 19 September 2023 di Kantor Bank Indonesia.-Humas Pemprov Jateng-

"Saya minta betul-betul kita lakukan program, kita turun ke lapangan untuk mengecek. Kita harapkan, keberadaan kita adalah saat ini jelas, tim TPID itu untuk bagaimana menurunkan inflasi ini," tandasnya.

Terkait ketersediaan beras, Nana menambahkan, Bulog Kanwil Jateng terus melakukan percepatan penambahan pasokan beras. 

BACA JUGA:Asyik! Bansos Beras 10 Kg di Brebes Sudah Mulai Cair

BACA JUGA:Harga Beras Tinggi, Bantuan Pangan Mulai Dikucurkan ke Warga

Pada Desember 2023 nanti, diperkirakan masih ada sisa stok sebesar 96 ribu ton. 

Sementara Cadangan Beras Pemerintah Provinsi (CBPP) Jawa Tengah, posisi September 2023 ini sebesar 150 ton setara beras, yang siap didayagunakan untuk mengatasi kekurangan pangan masyarakat.  

Dalam mendistribusikan beras ke masyarakat, Nana berpesan supaya antara Bulog dan Dinas Ketahanan Pangan saling bekerja sama dan berkoordinasi. 

Tujuannya agar tidak ada penumpukan dalam mendistribusikan bantuan beras. *

Sumber: