Walaupun Kental dengan Mitosnya, Candi Prambanan Memiliki Fakta Unik Seperti Legenda Roro Jonggrang

Walaupun Kental dengan Mitosnya, Candi Prambanan Memiliki Fakta Unik Seperti Legenda Roro Jonggrang

Walaupun Kental dengan Mitosnya, Candi Prambanan Memiliki Fakta Unik Seperti Legenda Roro Jonggrang-Travel Kompas -Sumber Gambar: Travel Kompas

Fakta ketiga dari candi warisan dunia ini ialah situsnya yang digunakan sebagai tempat ibadah unyuk kegiatan pemujaan dan kegiatan keagamaan lainnya.

Luas dari candi ini sendiri mencapai 3,98 hektare yang bagaimanapun keseluruhan banguannya memiliki ciri-ciri agama Hindu yang membedakan antara candi-candi lainnya contohnya Candi Borobudur.

BACA JUGA:5 Mitos Candi Prambanan, Mulai dari Cahaya Misterius hingga Burung Berkepala Mirip Manusia

4. Legenda Roro Jonggrang

Tak bisa dipungkiri legenda Roro Jonggrang tidak bisa dipisahkan dari Candi Prambanan yang nampaknya sudah menjadi jati diri dari candi situs warisan dunia ini.

Masyarakat Indonesia percaya bahwa salah satu arca di candi tersebut terdapat Roro Jonggrang yang dikutuk menjadi arca karena suatu alasan.

Adapun kepercayaan masyarakat Indonesia yang meyakini bahwa candi ini dibangun hanya dengan waktu satu malam saja.

5. Penemuannya Pada Zaman Penjajahan Belanda

Tepatnya pada tahun 1733 pihak Belanda menemukan situs bangunan ini namun tidak melakukan pengkajian lebih mendalam, begitu juga seterusnya pada tahun 1855.

BACA JUGA:4 Fakta Misteri Rumah Pengabdi Setan yang Dikatakan Warga Sering Terjadi Penampakan Anak Kecil Belanda

6. Merupakan Situs Warisan Dunia

Walaupun candi ini masih memiliki misteri tentang siapa yang membangunnya, pihak UNESCO telah menetapkan candi ini sebagai situs warisan dunia sejak tahun 1991.

Bangga banget dong kita sebagai warga negara Indonesia salah satu situs candi kita mendapat gelar sebagai situs warisan dunia.

Kesimpulan

Candi Prambanan merupakan situs warisan dunia yang terletak di perbatasan antara provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta dan Jawa Tengah.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: