Benarkah Mitos Candi Sukuh Peradaban Dunia di Nusantara? Ternyata Ini 2 Jawabannya

Benarkah Mitos Candi Sukuh Peradaban Dunia di Nusantara? Ternyata Ini 2 Jawabannya

--nativeindonesia.com

Namun, Candi Sukuh didirikan Majapahit pada abad 15 M, berdasarkan prasasti-prasasti di sini. Sementara itu, peradaban Mesopotamia Kuno berakhir kira-kira abad ke-4 hingga ke-3 SM, pasca ditaklukkan Alexander Agung.

BACA JUGA:Terpahat Indah di Candi-Candi, Begini 5 Fakta Naga di Jawa Kuno

Chichen Itza lebih tua lagi, dibangun sekitar abad 8 SM, sedangkan peradaban Maya Klasik telah runtuh pada abad 9 M, 400 tahun sebelum Majapahit berdiri. Karena itu, jelas Candi Sukuh bukanlah peradaban dunia.

Demikian, informasi mengenai Candi Sukuh yang konon dianggap sebagai peradaban dunia di Nusantara. Semoga bermanfaat bagi Anda yang ingin tahu tentang mitos dan kisah mistis di Indonesia, tepatnya di tanah Jawa.***

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: youtube asisi channel