Percepatan Pembangunan Infrastruktur Jalan Terkendala Aturan, Pemkab Pemalang Beri Pelatihan Perangkat Daerah
Kepala UPPBJ Eko Adi Santoso menjelaskan proses pelayanan tender pengadaan barang dan jasa.-Agus Pratikno-
"Hanya saja dalam pelaksanaannya belum bisa menjangkau hingga ke kecamatan," jelasnya.
Upaya percepatan pembangunan, sebelumnya dokumennya sudah ada yang masuk pada simpul baja.
Tapi masih ada kekeliruan. Sehingga terpaksa dokumen itu segera dikembalikan.
"Sejumlah dokumen yang ada kita kembalikan kepada perangkat daerah yang bersangkutan, karena ada kekeliruan. Untuk segera diperbaiki," terangnya.
BACA JUGA:Stasiun Kereta Api Pemalang Akan Dikembangkan, Kira-kira Bakal Seperti Apa Guys?
Pihaknya kembali menegaskan bahwa pada intinya komitmen Plt Bupati Pemalang bahwa di tahun anggaran 2023 ini, infrastruktur jalan menjadi prioritas utama.
Maka dari itu, masyarakat harus bersabar soal pembangunan infrastruktur jalan tersebut. *
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: