Persiapan Timnas Indonesia Vs Tanzania Kian Matang, Malik Rizaldi dari Madura United Siap Bela Timnas
Persiapan Timnas Indonesia Vs Tanzania Kian Matang, Malik Rizaldi dari Madura United Siap Bela Timnas--Image Edit Using CorelDraw|Dimas Adi Saputra
BACA JUGA: Calvin Verdonk, Bintang Baru Pemain Garuda Indonesia Tuai Sorotan saat Latihan Timnas di GBK
1. Kekuatan Skuad Tanzania
Diketahui Skuad Tanzania telah diperkuat oleh sejumlah pemain yang pernah berlaga di kompetisi Eropa. Henet Maroko selaku pelatih Timnas Tanzania diketahui membawa sepuluh pemain dari liga Eropa.
Salah satunya adalah Buana Samata, yang diklaim sebagai pemain kunci. Pengalaman Timnas Tanzania saat melawan Timnas Indonesia diharapkan memberikan materi dan pelajaran yang berharga dalam laga uji coba ini.
2. Peringkat FIFA
Dalam peringkat FIFA, Timnas Indonesia saat ini berada pada posisi 134 dunia dengan 1127 poin. Sedangkan Tanzania berada di peringkat 119 dengan 1158,81 poin.
Kendati peringkat tidak selalu mencerminkan kekuatan tim, menghadapi Tanzania yang peringkatnya lebih tinggi dari Indonesia menjadi motivasi tambahan bagi Skuad Garuda.
BACA JUGA: Pemain Timnas Elkan Baggott Hapus Tag Akun PSSI Pada Bio Intagramnya, Ada Apa Gerangan Nih?
3. Tren Negatif Tanzania
Ada tren negativ dari Timnas Tanzania yang diketahui belum pernah menang dalam tujuh pertandingan terakhir mereka sejak November 2023. Kemenangan mereka baru didapat usai menghadapi Mongolia dalam ajang 2024 FIFA World Series dengan skor 3-0.
Kemenangan ini kemudian menjadi motiviasi bagi Timnas Tanzania untuk melanjutnkan laga bertanding dengan Timnas Indonesia.
Rafael Struic disorot netizen
Sementara itu disisi lain berita mengejutkan tidak datang datri Timnas Indonesia vs Tanzania saja melainkan datang dari Rafael Struick. Berita ini datang dari perilaku netizen Indonesia yang tidak pantas terhadap Rafael Struick.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: