5 Rekomendasi AC Murah 1/2 PK yang Bikin Hemat Bayar Listrik, Kualitasnya Bukan Kaleng-Kaleng
5 Rekomendasi AC Murah 1/2 PK--
RADAR TEGAL - Banyak yang khawatir jika menggunakan AC karena tagihannya yang suka membengkak. Oleh karena itu kami berikan 5 rekomendasi AC murah 1/2 PK yang dapat Anda pilih.
Dengan menggunakan rekomendasi AC murah 1/2 PK ini bisa jadi solusi karena lebih hemat konsumsi daya. Oleh karena itu sudah banyak yang menggunakan rekomendasi tersebut.
Apalagi AC murah 1/2 PK ini bisa jadi rekomendasi untuk Anda yang lagi berhemat tetapi membutuhkan barang tersebut. Jadi bukan kipas, Anda bisa langsung menggunakan salah satu AC tersebut.
Berikut 5 rekomendasi AC murah 1/2 PK yang dapat Anda pilih dan gunakan di tahun 2024. Simak selengkapnya pada artikel radartegal.disway.id di bawah ini.
5 rekomendasi AC murah 1/2 PK
1. LG AC New Hercules 1/2 PK
LG AC New Hercules 1/2 PK memiliki kapasitas pendinginan hingga 5,000 BTU. Dibekali fitur Turbo Cooling yang memungkinkan suhu dalam ruangan lebih cepat dingin, tetapi tetap hemat listrik.
AC New Hercules ini memiliki konsumsi daya sebesar 370W serta dilengkapi fitur split dual cool yang diklaim mampu menghemat listrik hingga 70 persen. Nah, harga AC murah 1/2 PK ini dibanderol dengan kisaran Rp2,5 juta.
2. Aqua AQA-KCR5AHP
Produk AC andalan dari Aqua ini dibekali dengan teknologi modern, salah satunya penggunaan fitur Feel Function yang berfungsi untuk mengatur udara dingin yang sesuai dengan temperatur ruang.
Walaupun memiliki daya konsumsi yang tergolong rendah yakni 360W, AC Aqua ini dapat menghasilkan aliran udara yang lebih kuat, lebih jauh, dan lebih cepat. Hal ini berkat sematan teknologi Turbo Cool yang dimilikinya. Dengan semua kelengkapan fitur yang diusungnya, harga AC murah 1/2 PK Aqua AQA-KCR5AHP ini dibanderol Rp2,8 juta.
BACA JUGA: 5 Rekomendasi AC Terbaik 2023 Cocok untuk Cuaca Panas saat Ini, Cepat Dingin Namun Hemat Listrik
3. Polytron Neuva Ice
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: