Review Honda Scoopy 2023: Motor Klasik Era Milenial, Dibilang Mirip Vespa Matic?

Review Honda Scoopy 2023: Motor Klasik Era Milenial, Dibilang Mirip Vespa Matic?

Review Honda Scoopy 2023--

Kelebihan

• Pilihan Warna Banyak

Para calon pembeli bisa membeli Scoopy sesuai warna kesukaan. Motor tersebut ditawarkan dalam opsi warna yang banyak.

Warna-warnanya mulai dari prestige white, prestige black, stylish brown, stylish red, fashion black, fashion blue, sporty red, dan sporty black.

• Suara Mesin Halus

Mesin Scoopy sudah dilengkapi dengan teknologi eSP serta fitur ACG Starter yang bisa membuat suara mesinnya halus saat dihidupkan.

• Konsumsi Bahan Bakar Irit

Scoopy juga sudah dilengkapi dengan sistem PGM-FI yang dapat membuat irit konsumsi bahan bakarnya.

• Punya Berbagai Fitur Canggih dan Mumpuni

Khusus varian stylish dan prestige, Scoopy telah disematkan Smart Key. Turut disematkan Answer Back System pada Scoopy yang memudahkan pengguna untuk menemukan motornya di parkiran.

Motor ini juga sudah disematkan USB Charger untuk mengisi daya ponsel tanpa socket adaptor.

Scoopy turut dilengkapi dengan fitur CBS yang bisa membuat pengereman jadi optimal bagi pengemudi saat berkendara. Terdapat juga Parking Brake Lock untuk membantu pengguna mengunci motornya saat di jalanan menanjak atau menurun.

Tak ketinggalan, disematkan pula Anti Theft Alarm untuk mencegah pencurian motor.

Kekurangan

• Harga Lebih Mahal Dibandingkan Kompetitor

Sumber: