DC Pinjol Datang Tanpa Izin ke Rumah? Ini yang Harus Anda Lakukan
DC pinjol datang tanpa izin ke rumah untuk menagih adalah pelanggaran privasi yang tidak dapat dibenarkan.--
Jika debt collector melakukan tindakan yang melanggar hukum, seperti intimidasi, ancaman, atau penagihan di luar jam kerja yang telah ditetapkan, segera laporkan ke Otoritas Jasa Keuangan (OJK). Anda juga dapat melaporkan tindakan tersebut ke pihak kepolisian.
BACA JUGA: Lewat 90 Hari Tidak Hangus, Sampai Kapan DC Pinjol Berhenti Menagih?
BACA JUGA: 4 Trik agar Restrukturisasi Hutang Disetujui DC Pinjol, SLIK OJK Aman
Itulah pembahasan mengenai hak-hak konsumen dan cara mengatasi DC pinjol datang tanpa izin. Semoga bisa bermanfaat untuk Anda.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: