Jangan Panik, Mintalah Restrukturisasi Galbay Kartu Kredit BRI Supaya Terhindar dari Bunga Menggunung

Jangan Panik, Mintalah Restrukturisasi Galbay Kartu Kredit BRI Supaya Terhindar dari Bunga Menggunung

JITU - Salah satu solusi paling efektif untuk menghindari gagal bayar adalah dengan mengajukan restrukturisasi galbay kartu kredit BRI.--

radartegal.com - Artikel ini akan membahas tentang cara mendapatkan restrukturisasi kartu kredit dari BRI. Upaya ini dilakukan agar nasabah terhindar dari gagal bayar atau galbay kartu kredit BRI.

Paling utama sekali jangan terlalu panik, karena ternyata galbay kartu kredit BRI bisa direstrukturisasi. Bagaimana caranya?

Tentunya solusi galbay kartu kredit BRI, menjadi hal yang paling dicari, saat nasabah mengalaminya. Ironisnya, tak sedikit nasabah yang belum mengerti soal restrukturiasasi kartu kredit tersebut.

Nah, dalam artikel ini akan membahas lengkap tentang cara merestrukturisasi kartu kredit BRI, sampai berhasil. Ini merupakan salah satu cara cerdas menghindari jebakan galbay.

BACA JUGA: Jelang Ramadhan, Ini Syarat Umum Pinjaman Tanpa Kartu Kredit BCA untuk Lebaran, Mudah dan Langsung Cair

BACA JUGA: 5 Jenis Kartu Kredit Bank BCA dan Kegunaanya, Permudah Transaksi Tanpa Kekhawatiran

Syarat restrukturisasi kartu kredit BRI

1. Kesulitan Pembayaran

Nasabah yang memenuhi syarat adalah mereka yang mengalami kesulitan dalam pembayaran tagihan Kartu Kredit BRI.

2. Dokumen Program Keringanan

Anda harus melengkapi dokumen program keringanan, termasuk Surat Pernyataan & Permohonan Keringanan Pembayaran Tagihan Kartu Kredit BRI. Anda dapat mengunduh Surat Pernyataan ini dari laman resmi Kartu Kredit BRI.

3. Foto KTP dan NPWP

Khusus untuk nasabah dengan limit kartu di atas Rp 50 Juta, Anda perlu menyertakan foto KTP dan foto NPWP.

BACA JUGA: 5 Jenis Kartu Kredit BCA dan Besaran Limitnya, Bisa Tarik Tunai Hingga 40 Juta

BACA JUGA: 8 Langkah Pengajuan Pinjol BRI Ceria, Tanpa Kartu Kredit Pinjaman Bisa sampai Rp10 Juta

4. Pengiriman Dokumen

Kirimkan formulir yang telah diisi lengkap bersama dengan dokumen yang diperlukan melalui Email ke [email protected].

5. Kartu Tidak Dapat Dipergunakan

Penting untuk diingat bahwa jika Anda mengikuti program keringanan, Kartu Kredit BRI Anda tidak dapat dipergunakan kembali selama periode tersebut.

6. Pembayaran Sesuai Perjanjian

Apabila Anda telah setuju pada periode waktu dan jumlah pembayaran yang disepakati, pastikan untuk membayar tepat waktu. Jika tidak, persetujuan keringanan Anda akan menjadi tidak berlaku.

7. Late Charges dan Bunga

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: