5 Mitos Burung Hantu di Berbagai Budaya, Dianggap Punya Kekuatan Sihir sampai Membawa Petaka
5 mitos burung hantu di berbagai budaya-freepik-
Radartegal.id – Burung hantu memiliki sejumlah mitos di berbagai budaya di dunia. Bukan sekedar burung biasa, hewan ini dianggap memiliki nilai tertentu tentang kemunculannya.
Mitos burung hantu di berbagai budaya ini tidak sedikit yang mempercayainya. Apalagi sudah menjadi kepercayaan turun temurun bagi penduduk setempat.
Mitos soal burung hantu di berbagai budaya ini tidak luput dari hal-hal mistis dan spiritual. Masyarakat meyakini bahwa burung hantu memiliki nilai magis sekaligus jadi pertanda tertentu.
Selengkapnya di bawah 5 mitos burung hantu di berbagai budaya yang masih dipercaya. Beberapa di antaranya mungkin pernah Anda dengar.
BACA JUGA: Satwa Penyendiri, Ini 4 Mitos Suara Burung Kedasih Menurut Islam dan Adat Jawa yang Bikin Merinding
BACA JUGA: 5 Mitos Ular Masuk Rumah yang Jarang Diketahui, Tagih Janji Pemilik Rumah?
5 Mitos burung hantu di berbagai budaya
Ada beberapa hewan yang memiliki mitos tertentu, termasuk burung hantu. Bahkan mitos soal hewan ini sudah ada sejak waktu yang lama.
Seperti yang sudah diketahui, keunikan dari hewan satu ini yaitu kemampuannya memutar kepala sampai 270 derajat. Hewan nokturnal yang sering mencari mangsa saat malam hari ini sering juga meninggalkan kesan tertentu bagi sebagian orang.
Misalnya mitos dan hal-hal mistis yang seringkali dikaitkan dengan hewan ini. Hal ini dikarenakan ia termasuk hewan malam dengan wajah yang cukup seram, serta suaranya yang juga mencekam.
1. Eropa
Penduduk di Eropa percaya bahwa burung hantu berkaitan dengan hal-hal mistis dan juga supranatural. Penduduk Eropa Kuno percaya burung hantu merupakan tanda keberuntungan atau malapetaka, tergantung situasinya.
BACA JUGA: Mitos Seputar Burung Gagak, Sering Dikaitkan Pertanda Akan Adanya Keluarga yang Meninggal
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: