Pilihan Tepat Mudik Lebaran, Ini 10 Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp100 Jutaan

Pilihan Tepat Mudik Lebaran, Ini 10 Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp100 Jutaan

Intip 10 datar rekomendasi mobil bekas 100 jutaan yang cocok untuk dibawa mudik.--

RADAR TEGAL - Membeli mobil bekas dengan harga Rp100 jutaan bisa menjadi pilihan cerdas, terutama bagi Anda yang sedang mempertimbangkan efisiensi anggaran serta kenyamanan berkendara. Kami akan membagikan rekomendasi terbaik berikut ini.

Beberapa rekomendasi mobil bekas dibawah ini sangat cocok Anda gunakan untuk menyambut Hari Raya Lebaran 2024 bersama keluarga tercinta. Berbagai keunggulan yang ditawarkan pun cukup menarik mulai dari fitur hingga performa. 

Nah, cara untuk mendapatkam mobil bekas bukan hanya beli melalui dealer atau marketplace, melainkan juga bisa melalui pelelangan. Oleh karena itu bisa Anda simak artikel radartegal.disway.id ini untuk megetahui rekomendasi mobil bekas harga dibawah Rp100 jutaan.

Berikut ini radartegal.disway.id akan membagikan 10 rekomendasi mobil bekas dengan harga terjangkau dibawah Rp100 jutaan yang bisa menjadi pilihan Anda untuk mudik lebaran tahun ini bersama keluarga. Simak artikel dibawah ini dengan seksama agar tidak ketinggalan informasinya.

BACA JUGA: Rekomendasi Mobil Hemat Bahan Bakar Terbaru 2024 yang Harganya Terjangkau Fitur Lengkap

Rekomendasi mobil bekas Rp100 jutaan

1. Toyota Innova E 2005

Toyota Innova adalah salah satu MPV terpopuler yang cocok sebagai mobil keluarga terjangkau dan irit. Ditenagai oleh mesin diesel 2,5 liter, Innova menawarkan kenyamanan dan daya tahan yang handal.

Perkiraan harga: Rp75 juta – Rp100 juta

2. Honda Jazz 2008

Mobil bekas Honda Jazz 2008 menawarkan performa dan tampilan yang baik dengan eksterior yang sporty dan elegan. Mobil ini dapat menampung hingga lima penumpang, membuatnya cocok sebagai kendaraan keluarga.

Perkiraan harga: Mulai dari Rp99 juta

3. Toyota Avanza

Toyota Avanza generasi pertama masih menjadi pilihan yang populer di kalangan masyarakat. Dengan harga di bawah Rp100 juta, Avanza menawarkan kenyamanan sebagai mobil keluarga yang handal.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: