11 Makanan dan Sayuran yang Aman untuk Penyakit Asam Urat, Bisa Jadi Menu Buka dan Sahur

--
Telur mengandung protein yang tinggi mampu menurunkan kadar purin, sehingga gejala dapat menjadi lebih baik.
Selain dengan mengkonsumsi makanan dan sayuran yang aman untuk penyakit asam urat konsumsi, kamu juga harus rutin berolahraga, minum air putih yang cukup, dan menghindari alkohol.
Jika kamu masih mengalami penyakit asam urat, penting bagi kamu untuk segera cek kesehatan kamu ke dokter. mengkonsumsi makanan dan sayuran yang aman untuk penyakit asam urat adalah langkah yang yang dilakukan untuk mengatasi gejala yang muncul dan mencegah risiko asam urat. Semoga membantu. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: