Bahasa dan Logat Ngapak Tegal Terkenal Kasar, Ader? Ora Ngapak Ora Kepenak Pokoke

Bahasa dan Logat Ngapak Tegal Terkenal Kasar, Ader? Ora Ngapak Ora Kepenak Pokoke

Bahasa dan logat ngapak Tegal terkenal kasar--

BACA JUGA: 4 Mitos Terkenal di Kota Tegal yang Melegenda Hingga Sekarang, dari Tempat Sejarah hingga Wisata

Meski begitu, logat dan bahasa Tegal sebagai local genius yang lahir dan digunakan oleh masyarakat kota dan kabupaten Tegal, tentunya menjadi kebanggaan sendiri bagi masyarakatnya.

Sebagai wilayah yang berada jauh dari pengaruh Kerajaan Mataram (keraton). Bahasa Tegal bisa dibilang mandiri, karena Feodalisme yang dihembuskan pada masanya, tidak mampu mengikat Tegal dan menggusur bahasa yang digunakan sehari-hari.

Logat ngapak tegal tentunya menjadi sebuah penambahan kosa kata baru bagi kebudayaan Jawa. Tentunya pembagian tingkatan berdasarkan pada halus atau kasar bahasa Jawa sangatlah tidak relevan untuk digunakan pada saat ini.

Pembagian itu sama saja mendikte Bahasa Tegal sebagai bahasa yang berkasta bawah. Padahal Bahasa Tegal telah dikenal dan diakui oleh dunia sebagai bahasa Ibu, yang berarti terlahir sendiri.

Dengan ini bisa dikatakan bahwa bahasa dan logat ngapak tegal yang terkenal kasar, sebenarnya merupakan bahasa ibu yang lahir sendiri. Semoga bermanfaat. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: