Ini 4 Sikap Menghadapi DC Lapangan saat ke Rumah, Jangan Emosi Agar Utang Lunas
Ilustrasi sikap menghadapi DC lapangan saat ke rumah./Freepik pressfoto--
Jangan memberi uang kepada pihak debt collector. Walaupun mereka menagih dan debitur sudah memiliki uang, bayar cicilan kepada pihak pinjol.
Sebab untuk meminimalisir hal yang tidak diinginkan, maka pembayaran harus langsung melalui pihak aplikasi. Hubungi customer service untuk pembayaran cicilan yang tertunda.
4. Minta bantuan
Jika debt collector bertindak anarkis maka jangan segan untuk meminta bantuan kepada orang lain. Mintalah bantuan kepada keluarga dan tetangga jika hal tersebut dibutuhkan.
Demikian 4 sikap menghadapi DC lapangan saat ke rumah untuk memberikan ketenangan dan menyampaikan maksud yang diinginkan debitur. Semoga bermanfaat. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: