Lomba 17 Agustus Unik yang Bisa Kamu Tiru: Serius Bakal Pecah Acarannya

Lomba 17 Agustus Unik yang Bisa Kamu Tiru: Serius Bakal Pecah Acarannya

--youtube/Maz Dhan

Biasanya peserta yang tidak bisa menjaga keseimbangan akan terjatuh dan biasanya ada yang mengenai peseta lain. Hal ini mengundang gelak tawa dari para penonton.

BACA JUGA:5 Taman Terbengkalai di Indonesia Ini Dulunya Ramai, Begini Nasibnya Sekarang

3. Lomba 17 Agustus unik: voli bola air

Permainan ini sudah mulai ngetrend saat awal tahun 2020. Permainan ini bersifat tim yang berisikan 4 orang.

Alat dan bahan dari permainan ini cukup mudah. Kamu hanya membutuhkan sarung dan balon yang berisikan air saja.

Untuk menambah aksesoris lainnya, kamu perlu tali untuk nett dan juga garis tepi. DIjamin permainan ini akan menarik perhatian banyak orang.

Kerja sama yang epik harus ada di dalam permainan ini. Apalagi ketika pertandingan perjalan dengan sengit justru akan menambah keseruan.

4. Lomba makan biskuit tanpa tangan

Selanjutnya, ada lomba makan biskuit tanpa tangan. Konsep dari lonba ini adalah pemain hanya boleh menggerakan biskuot dengan menggunakan raut muka saja.

Tangan tidak boleh bermain di dalam permainan ini. Keseruan permainan ini adalah dengan raut muka peserta yang sering berubah-ubah dan terkadang membuat muka lucu.

Untuk menambah keseruan biasanya tangan peserta harus terikat.

BACA JUGA:Ternyata Ini Alasan Anak Muda Indonesia Memutuskan untuk Pindah Menjadi Warga Negara Singapura

5. Lomba tebak kata

Lomba terakhir yang masuk ke dalam lomba unik adalah tebak kata. Tebak kata ini sangat mudah untuk mempraktekannya.

Tidak harus merogoh dana yang banyak tapi tetap pecah suasananya karena tingkah laku dan jawaban dari para peserta.

Peserta biasanya berisikan tim atau individu. Jika individu biasanya panitia yang akan memberikan arahan tentang kata yang harus ditebak.

Akan tetapi, permainan ini lebih seru jika harus dimainkan secara kelompok atau tim.

BACA JUGA:Gak Usah Jauh-jauh ke Jepang, Bunga Sakura Bisa Dilihat di 5 Tempat Ini di Indonesia

Sumber: