Cegah Stunting Melalui Refocusing Keuangan Rumah Tangga, Begini Penjelasan Kepala BKKBN
Kepala BKKBN ajak keluarga Cegah Stunting Melalui Refocusing Keuangan Rumah Tangga.--
Melalui Gerakan 1000 NIB (Nomor Induk Berusaha) Bagi Poktan UPPKA yang merupakan kerjasama dengan Kementerian Investasi / Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) dan Kementerian Koperasi dan UKM. Kegiatan Kelompok UPPKA diharapkan menjadi kegiatan yang inovatif, kreatif, dan adaptif dalam menjalankan usaha ekonomi produktif, sehingga dapat membentuk keluarga yang mandiri secara ekonomi. *
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: