Tak Perlu Resah Usai Idul Adha, Ini Cara Hilangkan Bau Mulut Setelah Makan Daging Kambing

Selasa 18-06-2024,16:57 WIB
Reporter : Abillah Fatkhuriski
Editor : Teguh Mujiarto

BACA JUGA: Kaum Perempuan Pasti Mikir 2 Kali, Ini Mitos dan Fakta Konsumsi Daging Sapi, Konon Bisa Bikin Badan Gemuk

BACA JUGA: Bosan dengan Sate? 10 Rekomendasi Resep Masakan Daging Ini Bisa Anda Coba Pas Lebaran Idul Adha

5. Minum Teh Hijau atau Teh Herbal

Teh hijau dan teh herbal mengandung antioksidan yang dapat membantu melawan bakteri di mulut dan menghilangkan bau tak sedap.

6. Mengunyah Permen Karet Tanpa Gula

Mengunyah permen karet tanpa gula dapat membantu meningkatkan produksi air liur, yang dapat membantu membersihkan mulut dan menghilangkan bakteri.

7. Hindari Merokok dan Minum Alkohol

Merokok dan minum alkohol dapat memperburuk bau mulut. Jika kamu ingin memiliki napas yang segar, hindari kebiasaan ini.

BACA JUGA: 7 Tempat Kuliner Sate Ayam Khas Tegal yang Legendaris, Daging Empuknya Jadi Buruan Penikmat Kulineran

BACA JUGA: Bosan dengan Sate? 10 Rekomendasi Resep Masakan Daging Ini Bisa Anda Coba Pas Lebaran Idul Adha

Bagaimana? Mudah dilakukan bukan? Adanya tips ini gak ada alasan lagi yaa untuk bau mulut ketika di kerumunan.  Semoga informasi tentang cara hilangkan bau mulut ini dapat bermanfaat yaa!

 

Kategori :