BACA JUGA: Dilema Kasus Pembunuhan Vina Cirebon, Kenapa Saka Tidak Ajukan PK atau Banding atas Hukumannya?
BACA JUGA: Hotman Paris Yakin, Ayah Almarhum Eky Simpan Banyak Informasi soal Kasus Pembunuhan Vina Cirebon
Selain itu, dengan klarifikasi juga harapannya bisa membantru proses penegakan hukum atas kasus Vina agar lebih lancar tanpa ada intervensi dari opini-opini yang mulai bermunculan akibat film Vina Sebelum 7 Hari ini.
Pihak pelapor juga selain meminta klarifikasi, juga meminta kepada pemerintah untuk mengambil tindakan hukum sesuai Pasal 31 UU Perfilman. Mereka mengusulkan kepada pemerintah agar mempertimbangkan untuk menarik kembali peredaran film.
Penarikan film apabila memang terbukti membuat kegaduhan di masyarakat. Hal ini bertujuan untuk menjaga ketertiban sekaligus memastikan agar proses hukum berjalan semestinya tanpa ada gangguna.
Gimana reaksi publik terkait kasus Vina?
Reaksi publik terkait kasus yang sudah berjalan selama 8 tahun ini, cukup menarik perhatian dari berbagai pihak, khususnya publik dan awak media . Banyak pendapat yang bermunculan terkait kasus yang diangkat menjadi film ini. Sementara yang lainnya berharap kasus yang menimpa 2 remaja sekolah ini cepat selesai.
Penutup
Berikut kabar tim produksi film Vina Sebelum 7 hari yang dilaporkan ke polisi terkait adanya tuduhan menyebabkan kegaduhan publik. Demikian semoga bermanfaat.