Tak hanya itu, TV ini juga dilengkapi dengan fitur-fitur keren seperti Dolby Vision, Dolby Audio, HDR 10, dan dapat dioperasikan menggunakan Google Assistant. Harga TV ini kisaran Rp3.999.000.
4. Changhong U50H7
Selanjutnya, ada brand asal Tiongkok lagi, yaitu Changhong. Brand ini dikenal selalu menawarkan harga lebih terjangkau dibandingkan pesaingnya.
Salah satu produk unggulannya adalah Changhong U50H7, TV dengan layar 50 inci beresolusi 4K. TV ini juga dilengkapi dengan fitur Chromecast memudahkan kamu menghubungkan perangkatmu dengan TV ini. Harga TV ini adalah Rp4.400.000.
5.Toshiba E330LP
Selanjutnya, kita punya Toshiba E330LP sebagai pilihan referensi. TV ini memiliki layar 50 inci dengan resolusi 4K sangat tajam, serta fitur HDR untuk gambar yang lebih nyata dan memberikan pengalaman menonton yang lebih nyaman.
TV ini juga dilengkapi dengan beberapa fitur seperti Dolby Vision, HDR10+, hingga Picture Technology. TV ini dijual dipasaran sekitar Rp6.299.000.
BACA JUGA: Apakah Smart TV 1 Jutaan Bagus? Ini Rekomendasi dan Penjelasan Speknya
Demikian 5 rekomendasi Smart TV terbaik 2024 yang dapat kamu gunakan. Semoga bermanfaat.(*)