4 Mitos Seputar Hewan Tokek, Bunyinya Sering Dikait-kaitkan sebagai Pemanggil Rejeki dan Kekayaan
4 Mitos Seputar Hewan Tokek, Benarkah Bunyinya Sering Dikaitkan dengan Kedatangan Makhluk Gaib pict-istockphoto--
radartegal.id - Hewan tokek punya suara yang sedikit mengaggetkan, jika berbunyi bisa mengeluarkan suaranya beberapa kali. Tapi tau kah kamu rupanya hewan ini punya mitosnya tersendiri, pas banget nih pada artikel kali ini kami akan membahas 4 mitos seputar hewan tokek tersebut.
Beberapa orang kerap kali mengaitkan tokek yang tiba-tiba berbunyi sebagai penanda adanya makhluk gaib disekitar kita, namun hal tersebut belum bisa dipastikan kebenarannya. Yuk simak 4 mitos seputar hewan tokok lainnya pada artikel di bawah ini.
Tak hanya dikaitkan dengan hal-hal buruk, ternyata adanya mitos dipercayai juga oleh sebagian besar masyarakat sebagai penanda kebaikan. Untuk itu, simak lebih banyak lagi 4 mitos seputar hewan tokek yang akan kami bahas berikut.
BACA JUGA: 5 Mitos yang Tidak Masuk Akal di Kehidupan Sehari-hari, Beberapa Pasti Sudah Sering Dengar
Tak usah berlama-lama lagi, mari kita simak bareng artikel dari radar tegal tentang 4 mitos seputar hewan tokek tersebut. Apakah keberadaannya dan suaranya sering dikaitkan dengan kedatangan makhluk gaib?
Mitos seputar hewan tokek
1. Sebagai Penjaga Rumah
Pertama, mitos seputar hewan tokek yang akan kami informasikan kepada Anda adalah dipercaya sebagai penjaga rumah. Konon keberadaan tokek dalam rumah dipercaya sebagai penjaga rumah yang baik dan membawa keberuntungan bagi sebagian orang.
Oleh sebab itu ada sebagian masyarakat yang sering membiarkan tokek untuk tinggal di sekitar rumah mereka karena dianggap dapat menjaga rumah dari serangga dan makhluk jahat.
BACA JUGA: 5 Mitos Feng Shui yang Membuat Banyak Orang Keliru, Nomor Satu Masih Banyak yang Percaya Nih
2. Pengindera Akan Terjadinya Gempa Bumi
Kedua, mitos seputar hewan tokek yang akan kami informasikan kepada Anda selanjutnya adalah sebagai pengindera akan terjadinya gempa bumi. Ada juga mitos yang menyatakan bahwa tokek mampu merasakan kehadiran suatu musibah dalam waktu dekat seperti misalnya gempa bumi.
Dimana sebelum musibah tersebut terjadi, mereka cenderung akan bergerak lebih aktif dari biasanya. Hal ini belum ada bukti ilmiah yang membuktikan kebenarannya.
Mitos seputar tokek yang dapat merasakan akan terjadinya gempa bumi ini, lebih bersifat kepercayaan tradisional dan mitos dalam beberapa budaya, terutama di Indonesia dan juga di beberapa negara lainnya di Asia Tenggara.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: