Deretan HP Vivo Y Series Terbaik 2024, Harga Gak Bikin Boncos

Deretan HP Vivo Y Series Terbaik 2024, Harga Gak Bikin Boncos

Deretan HP Vivo Y Series Terbaik 2024, Harga Sangat Ramah di Kantong--

RADAR TEGAL - Tidak hanya memiliki rangkaian V series, rupanya Vivo juga hadir dengan rangkaian Y seriesnya yang memiliki harga lebih terjangkau. Pas banget nih, pada artikel berikut kami akan membahas deretan HP Vivo Y series terbaik 2024.

Bagi kamu yang punya budget standar mungkin adanya rangkaian Y series ini bisa kalian jadikan solusi pembelian. Kepoin yuk deretan HP Vivo Y series terbaik 2024 pada artikel di bawah ini.

Vivo dikenal sebagai HP tahan banting, jadi tak heran semua series nya baik Y maupun V memiliki keunggulan tersebut. Kalau kamu ada niatan membeli varian Y series ini tapi bingung mau pilih tipe yang mana, kamu bisa melihat terlebih dahulu deretan HP Vivo Y series terbaik 2024 sebagai referensi pembelian mu.

Tak usah berlama-lama lagi, mari kita simak bareng artikel dari radar tegal yang akan membahas deretan HP Vivo Y series terbaik 2024. Harganya sangat ramah di kantong.

BACA JUGA:6 Keunggulan HP Vivo v30 Pro, Performa Kenceng Tak Cuma Handal Dikamera Saja

Deretan HP Vivo Y series

1. Y36 5G

Pertama, deretan HP Vivo Y series terbaik 2024 yang akan kami rekomendasikan kepada Anda datang dari tipe Y36 5G nya. Tipe ini didukung oleh sistem operasi berupa Android 13, dan pakai prosesor jenis Dimensity 6020.

Punya kelengkapan kapasitas memori yang cukup besar dengan RAM 8 GB serta memori internal sebesar 256 GB. Y36 5G memiliki besaran kapasitas baterai 5000 mAh.

Tipe ini juga dilengkapi dengan kamera belakang yang masing-masing memiliki resolusi 50 MP dan 2 MP. Sedangkan untuk kamera depannya sendiri memiliki resolusi 16 MP.

Untuk harganya sendiri, HP ini dijual mulai dari Rp 1,7 jutaan.

BACA JUGA: Harga HP Vivo Terbaru April 2024, Performa Kencang untuk Gaming dan Tahan Cipratan Air

2. Y27 

Kedua, deretan HP Vivo Y series terbaik 2024 yang akan kami rekomendasikan kepada Anda selanjutnya datang dari tipe Y27. Tipe ini didukung oleh sistem operasi berupa Android 13, dan pakai prosesor jenis Helio G85.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: