Cara Merawat HP Agar Awet Tidak Lemot Hingga Bertahun-tahun, Ternyata Sangat Mudah dan Simpel

Cara Merawat HP Agar Awet Tidak Lemot Hingga Bertahun-tahun, Ternyata Sangat Mudah dan Simpel

Cara Merawat HP Agar Awet Tidak Lemot Hingga Bertahun-tahun, Mudah dan Simple Dilakukan--

RADAR TEGAL- Smart phone alias HP telah menjadi bagian tak terpisahkan dari kehidupan modern di era sekarang ini.  Namun, seperti halnya perangkat elektronik lainnya, HP juga dapat menjadi lambat seiring berjalannya waktu.  Untuk itu Anda perlu mengetahui cara merawat HP agar tidak lemot.

Anda perlu memiliki memiliki bekal cara merawat hp agar tidak lemot agar  memastikan bahwa ponsel tetap berkinerja optimal dan responsif. Karena tentunya Ponsel yang lambat dapat mengganggu pengalaman penggunaan HP Anda.

Terlebih apabila Anda berencana untuk upgrade HP nantinya, pastikan Anda sudah tau cara merawat HP agar tidak lemot  sehingga  ketika hendak dijual maka hp  dalam kondisi baik dan otomatis dapat meningkatkan nilai jual kembali.

Tanpa berlama lagi, Berikut beberapa  cara merawat hp agar tidak lemot yang membantu ponsel Anda tetap terjaga dan berfungsi dengan optimal. Pastikan Anda menyimak  artikel ini sampai selesai ya.

BACA JUGA: 5 Rekomendasi Tablet RAM 4 Terbaik, Siap Dukung Performa dalam Segala Aktivitas

Cara merawat hp agar tidak lemot

1. Hapus Aplikasi yang Tidak Diperlukan

Satu-satunya cara terbaik untuk membebaskan ruang penyimpanan dan mengurangi beban pada sistem operasi adalah dengan menghapus aplikasi yang tidak Anda gunakan lagi. Periksa aplikasi mana yang jarang Anda gunakan atau yang sebenarnya tidak Anda butuhkan dan hapuslah.

2. Bersihkan Cache Secara Berkala

Cache adalah data sementara yang disimpan oleh aplikasi untuk mempercepat proses pengambilan data di masa mendatang. Namun, cache yang terlalu banyak dapat mengisi ruang penyimpanan dan memperlambat ponsel Anda. Bersihkan cache secara berkala melalui pengaturan ponsel Anda.

3. Update Sistem Operasi

Pastikan selalu selalu melakukan update sistem operasi secara berkala. Sehingga kinerja smartphone jadi lebih lancar, keamanan sistem lebih terjaga, dan bisa mendapat fitur dan tampilan baru.

BACA JUGA: 8 Cara Merawat HP Oppo dengan Benar, Ponsel Tetap Awet dengan Performa Kinerja yang Semakin Optimal

Update juga aplikasi yang digunakan agar bisa tetap berjalan optimal tanpaseringlag.

4. Batasi Widget dan Aplikasi Latar Belakang

Widget dan aplikasi latar belakang dapat mengonsumsi daya dan sumber daya sistem yang berharga, bahkan ketika Anda tidak menggunakannya secara langsung. Batasi penggunaan widget dan aplikasi latar belakang hanya untuk yang benar-benar diperlukan.

5. Restart Ponsel Secara Teratur

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: