10 Pilihan HP Infinix Harga 1 Jutaan Terbaik di Tahun 2024, Ponsel Cerdas Murah dan Terjangkau

 10 Pilihan HP Infinix Harga 1 Jutaan Terbaik di Tahun 2024, Ponsel Cerdas Murah dan Terjangkau

--

RADAR TEGAL - Di tengah persaingan sengit di pasar ponsel pintar, HP Infinix menjadi salah satu merek yang populer dengan harga terjangkau. Bahkan di pasaran terdapat HP Infinix harga 1 jutaan yang bisa dibeli dengan desain mewah dan tentunya dengan spesifikasi yang lebih canggih. 

Meski dibanderol dengan harga 1 jutaan, tapi spesifikasi yang ditawarkan mampu bersaing. Ada HP Infinix harga 1 jutaan yang dibekali layar FullHD+ yang tentunya memberikan pengalaman visual yang imersif serta kapasitas baterai mencapai 5200 mAh dan stylis. 

Nah, buat yang punya budget 1 jutaan, salah satu pilihan HP infinix harga 1 jutaan terbaik di tahun 2024 di bawah ini bisa jadi pertimbangan buat kamu. Apa saja ? Simak sampai selesai ya. 

BACA JUGA: Rekomendasi 5 Hp Infinix yang Cocok untuk Main Mobile Legend, Harga Ramah Kantong

Rekomendasi hp Infinix harga 1 jutaan

1. Infinix Note 12

Infinix Note 12 menjadi salah satu pilihan terbaik ponsel pintar murah, dengan dibekali layar FHD+ berukuran 6.95 inci yang memberikan pengalaman visual yang imersif. Dilengkapi dengan sistem kamera quad 64 MP, pengguna dapat mengambil foto berkualitas tinggi.

Performa MediaTek Helio G88 yang tangguh memastikan kinerja yang lancar, sementara baterai 5200 mAh memberikan daya tahan yang baik.

2. Infinix Zero 10

Dengan layar FHD+ 6.78 inci dan refresh rate tinggi, Infinix Zero 10 menawarkan tampilan yang halus dan jernih. Kamera quad 64 MP memberikan fleksibilitas dalam pengambilan foto, sedangkan MediaTek Helio G90T memastikan performa yang handal.

Baterai 4500 mAh dengan pengisian cepat memungkinkan penggunaan sehari-hari tanpa hambatan.

 

3. Infinix Hot 12i

Infinix Hot 12i menawarkan layar HD+ 6.82 inci yang besar untuk menonton dan bermain game. Sistem kamera AI triple 48 MP menghasilkan foto yang tajam, sementara MediaTek Helio G35 memberikan performa yang cukup untuk tugas sehari-hari.

Sumber: