Bingung Pilih Alat Pendingin Udara Selain Kipas? Ini Rekomendasi AC Dinding dan Portable Terbaik 2024

Bingung Pilih Alat Pendingin Udara Selain Kipas? Ini Rekomendasi AC Dinding dan Portable Terbaik 2024

Simak rekomendasi AC terbaik dari AC dinding dan AC portable.--

RADAR TEGAL - Anda ingin memasang alat pendingin ruangan? Kami akan membagikan rekomendasi AC terbaik yang cocok untuk Anda.

Namun, rekomendasi AC terbaik kali ini kami memberikan dua pilihan yaitu AC dinding dan AC portable. Meskipun keduanya sama-sama bisa mendinginkan ruangan dan bisa diatur suhunya sesuai keinginan, keduanya juga memiliki banyak perbedaan.

FYI, AC dinding adalah alat pendingin ruangan yang dipasang di dinding rumah dan terdapat fan outdoor di luar ruangan. Sementara untuk AC portable adalah alat pendingin ruangan yang bisa diletakkan di mana saja, tidak harus ditempel di atas. AC portable ini biasanya dilengkapi dengan selang untuk membuang air.

Nah, bagi Anda yang sudah penasaran dengan rekomendasi AC terbaik ini bisa langsung simak artikel di bawah ini. Simak artikel radartegal.disway.id dengan seksama!

BACA JUGA: Harga Mulai Rp2 Jutaan, 5 AC Portabel Terbaik 2024 Ini Mampu Hadirkan Kesejukan Bersama Keluarga

Rekomendasi AC terbaik

1. Panasonic ZN5YKP

Rekomendasi AC 1/2 PK pertama adalah AC Panasonic yang sudah tidak perlu diragukan lagi kualitasnya. Dengan kapasitas daya hanya sekitar 350 watt, AC ini cocok untuk menghemat biaya listrik bulanan, meskipun digunakan setiap hari.

AC Split Panasonic 0.5 PK CS-ZN5YKP - | erablue.id

Penggantian kompresor juga sudah terjamin selama 3 tahun dan 1 tahun spare parts jika terjadi kerusakan pada unit air conditioner.

2. Samsung AR 05 KRFLAW

Ac Samsung 1pk 05 Pk Ar-05krflaw Ac Split Standard 05 Krflaw

AC terbaik dari Samsung ini memiliki konsumsi daya listrik rendah sekitar 400 watt. Selain itu, produk pun telah dilengkapi dengan lapisan anti korosif serta dapat fitur khusus untuk menetralisir suhu dengan sangat cepat.

BACA JUGA: Cara Menghemat Listrik AC Dinding yang Benar, Praktekkan di Rumah Rasakan Hasilnya

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: