Bikin Geger di Awal Tahun, Begini Perubahan Suzuki APV 2024 yang Lebih Mewah dan Futuristik

Bikin Geger di Awal Tahun, Begini Perubahan Suzuki APV 2024 yang Lebih Mewah dan Futuristik

Perubahan Suzuki APV 2024--

RADAR TEGAL - Banyak mobil yang mengalami banyak perubahan, salah satunya adalah Suzuki APV 2024. Mobil ini memiliki tampilan yang lebih futuristik dan mewah.

Oleh karena itu banyak orang yang terkejut dengan perubahan Suzuki APV 2024. Apalagi mobil ini termasuk ke dalam mobil legendaris keluarga yang sudah ada sejak 2011.

Hal tersebut menggemparkan pasar otomotif di Tanah Air dengan perubahan yang dialami Suzuki APV 2024. Jadi jika Anda penasaran apa saja, bisa simak artikel ini sampai akhir.

Kami akan berikan beberapa perubahan Suzuiki APV 2024 yang hadir menggemparkan pasar. Berikut penjelasan lengkapnya pada artikel radartegal.disway.id di bawah ini.

BACA JUGA: Mobil Suzuki APV 2024, Hadir dengan Kabin Luas Muat sampai 9 Penumpang Tapi Tetap Mengandalkan Kenyamanan

Perubahan Suzuki APV 2024

Perubahan desain Suzuki APV 2024 terlihat mencolok, menjadikannya sangat berbeda dari generasi sebelumnya. Dengan tampilan yang lebih menggoda dan memikat, mobil ini bahkan menyerupai SUV baru dari Suzuki. 

Dimensinya yang baru menambah kesan elegan dan mewah, memperbarui panjang, lebar, tinggi. Termasuk jarak sumbu roda untuk menciptakan tampilan yang sangat berbeda dari versi sebelumnya.

Keserbagunaan Sejak Awal

Sejak pertama kali muncul dengan nama Mega Carry pada tahun 2011, Suzuki APV dikenal karena keserbagunaannya. Mobil ini dapat digunakan sebagai kendaraan keluarga, niaga, dan untuk berbagai kebutuhan usaha lainnya.

Namun, transformasinya menjadi SUV mewah yang kokoh menunjukkan ambisi Suzuki untuk tetap bersaing di pasar mobil Indonesia.

BACA JUGA: 5 Kelebihan Suzuki APV 2024, Desainnya Menawan Hingga Nyaman untuk Berkendara Jarak Jauh

Harga Terjangkau dengan Tampilan Mewah

Meskipun harga resmi Suzuki APV 2024 belum diumumkan, kita dapat merujuk pada harga saat ini, yang berkisar mulai dari Rp218,4 juta. Harga ini membuatnya menjadi opsi yang terjangkau bagi mereka yang menginginkan mobil serbaguna dengan desain yang menarik.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: