4 Keindahan Curug Terkenal di Tegal, Bisa Jadi Referensi Liburan Nataru Anda
4 Keindahan Curug Terkenal di Tegal, Bisa Jadi Referensi Liburan Nataru Anda (pict:istockphoto)--
Kedua, rekomendasi tempat libur nataru yang bisa Anda kunjungi adalah curug sigeong. Dengan lokasinya yang berada di Kecamatan bojong juga tak jauh dari curug luhur tadi.
Sigeong menjadi salah satu dari 4 keindahan curug terkenal di tegal yang punya tinggi air terjun hanya 4 meter saja. Bahkan kalau kalian ingin coba turun ke dalam kolamnya, air di dalamnya punya tinggi hanya semata kaki saja loh.
Karena kedalamannya yang hanya semata kaki tersebut, kalian bisa coba membawa buah hati Anda untuk mengunjungi lokasi curug ini. Di jamin, anak - anak Anda pasti akan menyukai curug sigeong ini.
3. Curug cantel
Ketiga, air terjun yang akan kami rekomendasikan jika berada di Tegal adalah curug cantel. Lokasi dari curug cantel ini berada di Kecamatan bumijawa.
BACA JUGA:5 Lokasi Wisata Tegal yang Murah dan Cocok Buat Healing
Namun kalian harus berhati - hati jika ingin mengunjungi slah satu dari 4 keindahan curug terkenal di Tegal ini karena medannya sangat sulit untuk dilalui. Tapi jangan bersedih dulu, karena setelah kalian melewati medan sulit tadi Anda akan mendapatkan keindahan curug cantel yang sangat mempesona.
Jadi pengorbanan kalian tidak akan sia - sia jika mengunjungi curug ini. Oh ya, air terjun cantel diketahui punya ketinggian 60 meter dengan menyajikan pemandangan alam yang membentang.
4. Curug jedor
Keempat, salah satu dari 4 keindahan curug terkenal di tegal yang akan kami rekomendasikan adalah curug jedor. Lokasi curug satu ini berdekatan dengan curug cantel, yang tentunya sama - sama berlokasi di Kecamatan bumijawa.
Kalau kalian tau tempat wisata pemandian air panas guci, pasti kalian juga akan tau akan curug jedor ini karena masih dalam satu lokasi yang sama. Memang tinggi air terjun di curug jedor ini tidak setinggi curug - curug pada umumnya, jedor hanya punya ketinggian 15 meter saja.
BACA JUGA:Rekomendasi Tempat Wisata Tegal yang Ramai dengan Keindahan Alamnya
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: