Galbay Pinjol Ilegal Bukan Solusi untuk Melunasi Utang, Ingat SLIK OJK yang Buruk Bisa Merugikan Nasabah

Galbay Pinjol Ilegal Bukan Solusi untuk Melunasi Utang, Ingat SLIK OJK yang Buruk Bisa Merugikan Nasabah

Galbay di Pinjol Ilegal Bukan Solusi Untuk Melunasi Utang, Ini Alasan yang Harus Kamu Ketahui--Picture Edit By Using Corel Draw | Dimas Adi Saputra

4. Kesulitan Finansial yang Lebih Parah

Alasan ini juga menjadi titik paling bermasalah dari melakukan galbay pinjol ilegal kerana bisa membuat keadaan finansial Anda hancur berantakan. Hancurnya finansial yang dimiliki juga tidak lepas dari besarnya beban utang yang terus menghantui.

5. Reputasi Rusak

Alasan terakhir kenapa Anda tidak boleh gagal bayar di pinjol untuk melunasi utang-utang yang Anda miliki adalah bisa merusak reputas Anda. Tentu dengan rusaknya reputasi, Anda akan sangat sulit hidup bermasyarakat hingga mengajukan pinjaman di masa depan.

Itulah dia kelima alasan yang harus Anda ingat baik-baik kalau galbay itu bukanlah solusi yang terbaik untuk menyelesaikan setiap utang yang Anda miliki. Terlebih galbay adalah tindakan seperti membawa kabur uang seseorang tanpa ada niatan untuk mengembalikan lagi.

Sebaliknya, jika Anda merasa memiliki masalah dalam melunasi utang Anda bisa melakukan 3 hal ini yakni mengajukan keringanan, menghubungi pihak peminjam untuk memberikan solusi, atau dengan menggunakan layanan mediasi atau arbitrasi.

BACA JUGA: Ketahui Daftar Pinjol yang Diblokir OJK supaya Tidak Tertipu Layanan Pinjol Ilegal

Hal yang terpenting yang harus Anda ingat adalah Anda harus tetap tenang dan tidak panik. Jangan biarkan masalah utang ini berlarut-larut. Dengan solusi yang tepat, Anda dapat menyelesaikan masalah utang Anda dan kembali ke kehidupan yang normal.

Jadi itulah beberapa alasan yang mendasari jikalau galbay pinjol ilegal itu bukanlah solusi yang sangat tepat untuk melunasi utang. Semoga informasi yang disajikan ini dapat bermanfaat bagi Anda. (*)

Sumber: