4 Cara Memilih Sunscreen untuk Remaja, Supaya Kulit Sehat Terawat dan Tidak Belang-belang

4 Cara Memilih Sunscreen untuk Remaja, Supaya Kulit Sehat Terawat dan Tidak Belang-belang

Ilustrasi cara memilih sunscreen untuk remaja./Freepik--

RADAR TEGAL - Berikut ini 4 cara memilih sunscreen untuk remaja agar kulit semakin sehat dan tidak belang. Tabir surya atau sunscreen remaja sangat penting digunakan terlebih di cuaca yang terik.

Cara memilih sunscreen untuk remaja pun tidak boleh asal. Sebab bisa menimbulkan keluhan bahkan iritasi.

Maka sebelum membelinya, ketahui dahulu 4 cara memilih sunscreen untuk remaja yang tepat dan benar. Sehingga bisa melindungi wajah dari sinar matahari secara maksimal.

Inilah 4 cara memilih sunscreen untuk remaja yang sesuai dengan jenis kulit agar tidak belang dan berjerawat.

1. Tahan air

BACA JUGA:17 Rekomendasi Krim Pemutih Wajah untuk Remaja, Bekas Jerawat dan Belang Hilang

Pilih sunscreen yang tahan air untuk penggunaan harian. Sebab sunscreen tidak tahan air dapat luntur dan mengenai mata hingga pandangan menjadi terganggu.

Maka coba untuk mencari sunscreen tahan air dengan perlindungan yang maksimal. Sehingga kulit akan terlindungi dari sinar matahari secara langsung lebih lama.

2. Sunscreen semprot

Spray sunscreen atau sunscreen semprot kini semakin banyak peminatnya. Sebab penggunaannya yang praktis dan cepat bisa membuat pengguna lebih nyaman.

Selain itu bagi remaja yang sering beraktivitas di luar ruangan, sunscreen ini sangat cocok. Sebab tidak perlu dioles ke wajah dan membuat lebih bersih.

3. Kandungan alami

BACA JUGA:4 Rekomendasi Obat Jerawat di Apotik yang Paling Ampuh, Harga Terjangkau Muka Bakal Mulus

Dalam pemilihan skincare harus menggunakan bahan alami, termasuk untuk penggunaan sunscreen. Sehingga coba perhatikan kandungan tabir surya yang ingin dibeli apakah mengandung bahan alami.

Sumber: