Cara Tarik Tunai Saldo DANA di Alfamart atau Pegadaian Super Mudah dan Cepat

Cara Tarik Tunai Saldo DANA di Alfamart atau Pegadaian Super Mudah dan Cepat

Cara tarik tunai saldo DANA di Alfamart atau Pegadaian-kolase-

RADAR TEGAL – Artikel ini akan memberikan cara tarik tunai saldo DANA di Alfamart atau Pegadaian dengan mudah dan cepat. Anda bisa melakukan pencairan saldo pada akun e-wallet DANA Anda di Alfamart atau Pegadaian terdekat dari rumah Anda.

Cara tarik tunai saldo DANA di Alfamart atau Pegadaian yang pertama harus Anda lakukan yaitu harus memiliki akun DANA Premium. Jika sudah melakukan upgrade, nantinya Anda bisa menggunakan pencairan saldo tersebut untuk kebutuhan sehari-hari.

Untuk selengkapnya, berikut ini untuk cara tarik tunai saldo DANA di Alfamart atau Pegadaian. Super mudah dan pencairan cepat, kok!

DANA Premium

Anda pertama-tama harus memiliki terlebih dulu akun DANA Premium agar bisa menarik saldo DANA di Alfamart atau Pegadaian.

BACA JUGA : 3 Aplikasi Ini Membaya Kamu Saldo DANA Senilai Rp 150.000 Hanya Untuk Membaca Sebuah Artikel, Simak Disini

Untuk cara upgrade akun DANA menjadi premium sangat mudah. Silahkan Anda buka aplikasi DANA dan tekan tombol ‘Verifikasi Akun Anda’ di halaman utama aplikasi.

Selanjutnya silahkan ambil foto KTP sesuai yang diminta dan lakukan proses verifikasi wajah. Setelah itu, Anda bisa masukan nomor KTP secara benar dan lengkap, kemudian tunggu hingga proses verifikasi selesai.

Untuk memeriksa proses upgrade DANA menjadi premium berhasil atau tidak, Anda bisa cek di menu pengaturan aplikasi.

Di bagian paling atas ada keterangan ‘Tipe Akun’ dan jika disebelahnya tertera tulisan ‘Dana Premium’, maka akun Anda sudah berhasil diperbaharui.

Namun, jika verifikasi akun Anda gagal, kemungkinan ada beberapa hal yang menjadi pemicunya. Mulai dari KTP yang sudah terdaftar di DANA lain, KTP rusak hingga tidak terbaca sistem, dan NIK dan selfie tidak sesuai di KTP.

Selain itu kemungkinan juga adanya dokumen pendukung yang diunggah untuk mendaftar, tidak cocok dengan data atau foto KTP dan selfie.

BACA JUGA : Saldo DANA Gratis Tiap Hari Tanpa Undang Teman Lewat Aplikasi Penghasil Uang di Play Store

Selain bisa menarik tunai saldo DANA menjadi uang fisik, ada beberapa keuntungan yang bisa Anda dapatkan jika melakukan upgrade DANA menjadi premium.

Sumber: