400 Siswa SMPN 1 Bumijawa Digembleng Dalam Perjusa, Latih Kejujuran dan Tanggung Jawab

400 Siswa SMPN 1 Bumijawa Digembleng Dalam Perjusa, Latih Kejujuran dan Tanggung Jawab

Kepala SMPN 1 Bumijawa Kabupaten Tegal membuka kegiatan Perjusa yang diikuti 400 siswa.-Istimewa-

Sehingga dapat menanamkan kebiasaan baik pada siswa. 

”Melalui kegiatan ini diharapkan dapat membantu peserta didik dalam membentuk karakter yang baik sesuai dengan apa yang telah disampaikan baik itu teori maupun praktik. Serta diharapkan dapat menumbuhkan sikap disiplin dalam diri para siswa,” tegasnya.

BACA JUGA:Bumijawa Tegal Dilanda Bencana Tanah Longsor, 8 Rumah Rusak dan 6 Orang Luka-luka

BACA JUGA:Tak Kuat Diguyur Hujan, Rumah Warga Bumijawa Tegal Ambruk

Sementara itu, dalam pelaksanaannya Perjusa SMPN 1 Bumijawa diawali dengan upacara pembukaan.

Perjusa juga diisi dengan kegiatan keagaaman. Adapun acara puncaknya, yaitu api unggun dan pentas seni yang dikemas dengan begitu apik dan meriah. 

Muhaemin harap dari kegiatan ini nantinya dapat memberikan kesan tersendiri. 

"Seorang pramuka akan membawa berjuta kesan disaat ia baru pulang berkemah. Selain itu, agar peserta didik memahami makna kepramukaan, membangun kerjasama sosial, dan lebih berlatih kemandirian. Serangkaian kegiatan tersebut ditutup dengan upacara penutupan dan kegiatan kebersihan lingkungan," pungkasnya. *

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: