7 Museum Unik Di Indonesia, dari Museum Nyamuk Hingga Museum Gastronomi Indonesia
-vjapratama-https://www.pexels.com/id-id/foto/foto-sudut-rendah-museum-putih-saat-golden-hour-1310110/
Selain model transportasi lokal, model transportasi dari beberapa negara juga ada di museum ini. Tidak hanya menikmati sejarah, di Museum Angkut ini terdapat berbagai zona yang membuat pengunjung seolah-olah sedang berkeliling dunia.
Selain itu, pengunjung juga dapat mencicipi berbagai kuliner dan menonton pertunjukan keren yang disediakan.
Museum Gastronomi Indonesia
Museum unik terakhir adalah Museum Gastronomi Indonesia. Museum ini merupakan museum virtual yang menyajikan informasi mengenai sejarah asal usul dan proses dari berbagai masakan Indonesia.
Pengunjung juga akan mendapatkan informasi melalui penayangan video pada gambar-gambar bertanda khusus. Selain itu, pengunjung juga dapat melihat ilustrasi berbagai makanan secara tiga dimensi.
Itulah 7 museum unik di Indonesia yang menawarkan koleksi unik dan berbeda. Melalui kunjungan ke museum-museum tersebut, Anda akan mendapat pengetahuan baru yang tak terlupakan.***
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: larasati channel