radartegal.com - Pinjaman online atau yang biasa kita sebut pinjol sedang banyak digemari oleh masyarakat karena menjadi salah satu solusi untuk mendapatkan uang saat kita sedang membutuhkan uang untuk berbagai keperluan atau kebutuhan hidup sehari-hari.
Banyak perusahaan pinjaman online yang menawarkan berbagai tawaran kepada masyarakat seperti limit besar, bunga yang kecil, tenor yang panjang, dan lain sebagainya.
Namun sebelum kita memutuskan untuk mengajukan pinjaman online di aplikasi pinjol, alangkah baiknya harus tahu beberapa hal diantaranya:
1. Aplikasi pinjaman online (pinjol) sudah pasti terdaftar di Otoritas Jasa Keuangan (OJK).
2. Pinjol yang legal dipastikan memiliki alamat yang benar, dan identitas yang jelas.
BACA JUGA: Cepat Cair, 15 Pinjol Bunga Rendah Tanpa BI Checking 2024 Bisa Jadi Opsi untuk Penuhi Kebutuhan
3. Tidak menawarkan jaman lewat sistem SMS atau seperti chat dan bunga transparan sesuai dengan aturan AFPI yaitu maksimal 0.8% per hari, atau 24% per bulan.
4. Pinjol ( pinjaman online ) yang legal dipastikan terdapat fasilitas untuk pengaduan konsumen yang terhubung dengan customer service yang bersifat responsif
Daftar aplikasi pinjol tenor panjang
1. Kredit Pintar
Aplikasi Kredit Pintar merupakan salah satu aplikasi pinjaman online populer yang banyak digunakan oleh masyarakat dengan memberikan tenor yang panjang kepada nasabah nya.
Pinjol ini sudah menawarkan pinjaman online sebesar Rp800.000 sampai Rp20 juta dengan tenor pinjaman maksimal 365 hari.