Perpaduan Motor Klasik dan Modern, Honda Super Cub C125 Memukau Pecinta Otomotif

Kamis 08-08-2024,12:34 WIB
Reporter : Nabila Fitri Amelia
Editor : Zuhlifar Arrisandy

Combined Digital Panel Meter yang merupakan kombinasi panel meter analog dan digital, kini hadir semakin canggih. Sudah menggunakan Honda Smartkey System, sebuah teknologi canggih yang dikendalikan oleh remote dan tidak perlu menggunakan kunci konvensional.

V-Shaped Cast Wheels & Tubeless Tires yang mempunyai desain berbentuk V dilengkapi dengan ban tubles, memberikan rasa nyaman saat berkendara.

3. Harga dan Varian Warna Honda Super Cub C125

Mempunyai 3 pilihan warna yang membuat Anda semakin gaya saat mengendarainya. Warna pertama yang dikeluarkan yaitu Matte Axis Gray Metalic, Pearl Cadet Gray, dan warna terakhir yaitu Pearl Nebula Red. 

Harga Honda Super Cub C125 yang dibanderol mulai Rp77.665.000. Harga tersebut merupakan harga rekomendasi yang berbeda di setiap daerah.

BACA JUGA: Sudah ada di Indonesia! Honda Super Cub 110 2024, Perwujudan Sempurna Honda C70 Reborn Siap Kalahkan XSR 155

BACA JUGA: Tampilan Baru Sepeda Motor Ikonik Honda Super Cub C125, Bangkitkan Nostalgia Motor Bebek Era Jupul

Harap cek harga terbaru di daerah Anda untuk mengetahuinya jika tertarik untuk membelinya.  Tunggu apalagi?

Kunjungi dealer Honda terdekat dan rasakan sensasi berkendara menggunakan Honda Super Cub C125, yang mempunyai desain klasik tapi modern.

Demikian informasi mengenai motor Honda Super Cub C125. Motor klasik dengan performa yang tangguh dan dapat memukau para pecinta otomotif.

Kategori :