Unik! Nama-nama Desa di Kabupaten Tegal, 4 di Antaranya Punya Kata Depan yang Sama

Selasa 25-06-2024,07:32 WIB
Reporter : Yanuar Eko Bahari
Editor : Zuhlifar Arrisandy

BACA JUGA: Sejarah Candi Suroponolawean di Adiwerna Tegal, Saksi Peradaban Islam Pertama yang dibawa Bangsa Irak

BACA JUGA: Menjadi Salah Satu Pasar Terbesar di Asia Tenggara, Berikut Sejarah Panjang Pasar Tegal Gubug Cirebon

4. Desa Kalimati 

Masih berada di Kecamatan Adiwerna, salah satu desa yang namanya juga unik adalah Desa Kalimati. Mengapa unik, karena kata kalimati kalau dialih bahasakan menjadi bahasa Indonesia artinya sungai mati.

5. Desa Pacul

Pertama adalah Desa Pacul. Bagi masyarakat Jawa, pasti sudah tidak asing lagi dengan kata Pacul. Pacul dalam bahasa Indonesia artinya cangkul, yaitu alat yang biasa digunakan untuk mencangkul atau menggali tanah dan umumnya digunakan oleh petani untuk mencangkul sawah.

Barangkali penamaan desa ini terinspirasi oleh banyaknya petani di wilyah tersebut. Adapun lokasi Desa Pacul berada di Kecamatan Talang.

6. Desa Pasangan

Juga berada di Kecamatan Talang, desa ini menarik dengan konsepnya yang menggambarkan bahwa setiap orang memiliki pasangan.

BACA JUGA: Sejarah Perkembangan Pasar Alun-alun Tegal, Ternyata Sudah Ada Sejak Zaman Kerajaan Mataram

BACA JUGA: Menyusuri Sejarah Sultan Amangkurat 1 di Tegal, Raja Mataram Islam yang Menyimpan Kisah Kelam

7. Desa Dinuk

Lokasi di Kecamatan Kramat, mungkin tidak memiliki makna khusus dalam bahasa setempat, tetapi suara "Dinuk" terdengar seperti panggilan untuk perempuan.

8. Desa Bongkok

Terletak di Kecamatan Kramat, desa ini memiliki latar belakang yang menarik dan unik, terkenal dengan kupat bongkoknya.

                                         

Kategori :