Pengguna Baru Wajib Tahu! Ini Cara Menyalakan TV dengan Set Box Matrik, Lakukan dengan Tepat

Minggu 05-05-2024,10:09 WIB
Reporter : Ranti
Editor : Teguh Mujiarto

RADAR TEGAL – Pemerintah  telah resmi memindahkan semua   saluran penyiaran TV ke jalur   digital sejak tahun 2022 yang lalu. Berikut ini, cara menyalakan TV dengan Set Box Matrik.

TV digital diklaim menawarkan gambar   yang   lebih jernih, suara   yang dihasilkannya   pun jauh lebih jelas apabila Anda bandingkan dengan siaran TV analog. Berikut ini cara menyalakan TV dengan Set Box Matrik.

Namun, untuk bisa menikmati TV digital ini, Anda harus memiliki set box. Berikut ini cara menyalakan TV dengan Set Box Matrik.

Lalu, bagaimana cara menyalakan TV dengan Set Box Matrik? Bagi Anda yang belum mengetahuinya, berikut penjelasan lengkapnya.

BACA JUGA:  5 Rekomendasi TV Digital 32 Inch Murah Hanya Rp1 Jutaan Saja, Pantas Jadi Rebutan

Cara Menyalakan TV   dengan Set   Box Matrik

Meskipun pemerintah sudah resmi memindahkan semua   saluran peyiaran TV ke   jalur digital. Namun, tidak menutup kemungkinan bahwa di luar sana masih banyak pengguna TV tabung.

Meskipun sedikit ketinggalan zaman, bukan berarti TV tabung tidak bisa untuk Anda gunakan mengakses siaran TV   digital apalagi dengan mengunakan set top box matrik, ya.

    Siapkan TV tabung yang akan kamu hubungkan dengan set top box Matrix
  1. Jangan lupa juga untuk menyiapkan remote TV yang akan digunakan untuk melakukan pengaturan
  2. Siapkan Set Top Box Matrix, pastikan dalam kondisi baik
  3. Jangan lupa untuk menyiapkan juga remote set top box, pasang baterainya
  4. Setelah semua perlengkapan siap, kamu bisa langsung menghubungkan kabel antena UHF ke set top box dengan memasukannya ke ke slot kabel “ANT IN”  
  5. Hubungkan set top box ke TV tabung yang Anda gunakan menggunakan kabel RCA 3 warna
  6. Masukkan setiap kabel ke dalam slot sesuai dengan warnanya. Hubungkan ujung kabel RCA lainnya ke TV tabung dengan cara yang sama yaitu sesuai warna
  7. Jika udah terpasang sempurna, sekarang kamu bisa menyalakan TV tabung
  8. Pindahkan ke mode Audio Video dengan menekan tombol “AV” pada remote TV
  9. Nyalakan set top box Matrix, tunggu hingga muncul tulisan BOOT pada layar display set top box
  10. Tunggu hingga muncul tampilan awal set top box Matrix
  11. Terakhir, Anda bisa mulai scan ulang saluran TV.
Selain mengetahui cara menyalakan TV dengan Set Top Box Matrix. Anda juga perlu mengetahui cara setting set top box matrik sebagai berikut.

BACA JUGA:  Cara Setting TV Digital, Salah Satunya Sudah Mendukung Saluran TV Digital atau Belum

Cara Setting Set Top Box Matrix

1. Siapkan TV dan Set Top Box Matrix

Pertama-tama Anda perlu menyiapkan semua peralatan dan TV yang ingin diatur dengan set top box matrix. Pastikan juga STB dalam kondisi   off meski pun sudah dihubungkan ke tpotkontak listrik.

2. Hubungkan port STB ke   Antena

Selanjutnya, hubungkan port STB ke   antena dengan menarik   kabel antena atau jack, ya. Lalu, masukkan ke   port “Ant-In” yang terletak pada bagian Set Top Box Matrix.

3. Hubungkan set top box ke TV

Anda perlu menghubungkan STB ke TV dengan menggunkan kabel RCA.   Kabel ini mempunyai tiga warna yakni merah, kuning, dan putih.

Lalu,   hubungkanlah sesuai dengan warna,ya.

BACA JUGA:  Serupa Tapi Tak Sama, Ini Perbedaan Smart TV dan TV Digital yang Harus Kamu Ketahui Sebelum Membeli

4. Nyalakan TV Anda

Apabila semua kabel sudah terpasang, maka selanjutnya Anda perlu menyalkan TV dengan remot sesuai dengan merek.

Alihkan mode   biasa menjadi   mode AV. Kemudian tekan tombol power pada set   top box Matrix.

5. Pindai saluran

Selanjutnya, pindai   saluran digital dengan menekan tombol ‘menu’ dan pilih ‘pencarian saluran’. Klik tombol ‘pencarian otomatis’.

6. Simpan saluran TV

Setelah semua sistem TV Anda sudah berjalan, maka selanjutnya Anda perlu menunggu beberapa   menit sampai saluran TV Anda berhasil muncul, ya.

Berikutnya, simpan saluan TV digital tersebut supaya dapat ditonton setiap saat.

BACA JUGA:  Pengguna Baru Wajib Tahu, Begini Cara Setting TV Digital Toshiba yang Sekali Tekan Langsung Beres

Demikian ulasan mengenai cara menyalakan TV dengan Set Box Matrik. Semoga bermanfaat. (*)

Kategori :