Menguak Arti Mimpi Bertemu Seseorang dari Berbagai Sisi, Adakah Perasaan yang Sama?

Rabu 10-04-2024,15:16 WIB
Reporter : Risky Anisah
Editor : Teguh Mujiarto

Meskipun mimpi tersebut terasa membuat hati terasa bahagia, Namun arti mimpi ketemu orang yang kita suka bisa berarti menandakan kesehatan tubuh kita yang menurun. Kondisi kesehatan tubuh kita dapat menurun akibat datangnya suatu penyakit. 

Maka dari itu, cegahlah penyakit dengan mulai menjalani pola hidup sehat. Jangan lupa tetap istirahat tepat waktu agar badan tetap sehat kembali.

BACA JUGA: 8 Mitos yang Dipercaya Masyarakat Jawa, Hal-hal Ini Dipercaya Jadi Pertanda Baik dan Buruk

Mimpi Bertemu Seseorang dalam pandangan Islam

Arti bertemu seseorang dalam mimpi, utamanya yang kita suka dari sisi Islam bisa menjadi kabar baik dari Allah SWT atau kabar buruk jika berasal dari setan. Mimpi tersebut dapat menandakan berarti si dia memiliki ikatan batin yang kuat dengan diri kita sehingga sampai ke dalam alam mimpi.

Dalam buku Tafsir Mimpi Islami yang ditulis oleh Mahmud Asy Syafrowi, Ibnu Hajar dan al-Hakim menjelaskan Allah SWT telah memberi tugas kepada malaikat yang menangani persoalan mimpi. Untuk memperlihatkan kondisi manusia dari Lauhul Mahfudz dengan memberi perumpamaan melalui mimpi agar menjadi peringatan, kabar gembira, ataupun teguran.

BACA JUGA: Arti Mitos Kedutan di Kelopak Mata Kanan Atas Menurut Primbon Jawa

Kesimpulan

Itulah berbagai arti mimpi bertemu seseorang dari berbagai sisi. Mulai dari mitos, primbon jawa, kesehatan, psikologi, dan menurut islam.

Alangkah baiknya, jangan lupa tetap membaca doa sebelum dan sesudah tidur.  Semoga artikel tadi dapat membantu kamu akan arti mimpi bertemu seseorang. (*)

Kategori :