Bantuan Infrastruktur dari Ganjar Rp1,38 Miliar Bikin Masyarakat Sijono Batang Semakin Produktif

Sabtu 11-02-2023,16:00 WIB
Reporter : Adi Mulyadi
Editor : Adi Mulyadi

“Sekarang akses jalan untuk simpangan jadi lebih mudah. Yang jelas, kelihatan bagus karena kanan-kirinya tidak ada rumput, bersih, bagus. Sebagai warga Sijono sangat berterima kasih kepada Gubernur Jateng Ganjar Pranowo.  Apalagi tempat tinggal saya di pinggir jalan, saya jadi lebih mudah memasukkan dan membongkar barang,,” kata pedagang kertas dan plastik ini.

Warga lain, Abdussomad Joyo (53) berpendapat jika jalan dan jembatan tak mendapatkan bantuan dari gubernur untuk diperbaiki, kemungkinan besar bangunan tersebut tetap akan rusak. 

BACA JUGA:Pastikan Steril Narkoba, Petugas Lapas Brebes Dites Urine Mendadak

“Kalau bukan karena bantuan dari Pak Ganjar, jalan ini, jembatan, masih rusak. Jalannya sekarang  nyaman, tidak kotor, tidak becek. Benar-benar enak. Dulu jalan sempit. Sekarang juara, pancen jos-gandos . Warga senang banget,” tuturnya bangga. *

Kategori :