Puluhan Hektar Lahan Pertanian di Brebes Diserang Babi Hutan, Petani Kewalahan Memburu

Jumat 04-11-2022,08:00 WIB
Reporter : Teguh Supriyanto
Editor : Adi Mulyadi

Dikatakan, hama babi hutan biasanya menyerang tanaman pertanian saat musim kemarau. 

Namun kemungkinan berkurangnya makanan di hutan seperti jenis umbi-umbian dan cacing, pada akhirnya membuat binatang tersebut mencari makan di ladang sekitari tepi hutan. 

BACA JUGA:Embung dari Ganjar Usir Hantu Kekeringan yang Meneror Warga Wonogiri

"Bahkan, pernah terjadi babi hutan masuk ke perkampungan. Kita akan lakukan pemetaan, terhadap sebarannya, untuk selanjutnya dijadikan bahan dalam upaya penanganan," paparnya. *

Kategori :