3 Orang yang Jadi Target DC Pinjol Jika Debitur Galbay Kabur, Hati-hati!

3 Orang yang Jadi Target DC Pinjol Jika Debitur Galbay Kabur, Hati-hati!

Ilustrasi. 3 orang yang jadi target DC pinjol jika galbay-freepik-

DC pinjol akan menghubungi kontak darurat yang didaftarkan jika debitur tidak merespon segala komunikasi yang dilakukan. Namun, pihak pinjol hanya akan menanyakan keberadaan debitur yang bersangkutan, bukan meminta pihak tersebut melunasi hutang debitur.

Risiko kabur dari hutang pinjol yang belum lunas

Beberapa orang yang jadi target DC pinjol jika galbay tersebut akan pasti terjadi, jika debitur tidak kunjung membayar cicilannya. Sebagai informasi, DC pinjol resmi OJK memiliki aturan penagihan hutang yang sudah diatur sedemikian rupa.

Menghubungi kontak darurat seperti tadi merupakan langkah awal yang akan dilakukan untuk menagih hutang ke debitur. Namun, jika tidak membuahkan hasil, DC pinjol akan mendatangi rumah nasabah (asal selama masih dalam jangkauan).

BACA JUGA : 6 Kesalahan Nasabah terhadap DC Pinjol, Nomor 5 Sering Dilakukan Awam

BACA JUGA : 4 Trik agar Restrukturisasi Hutang Disetujui DC Pinjol, SLIK OJK Aman

Jika tidak, maka skor kredit debitur otomatis akan berubah dan debitur bersangkutan masuk daftar hitam. Hal ini akan sangat merugikan karena debitur tersebut tidak lagi bisa meminjam uang di pinjol serupa, bahkan meminjam uang di bank.

Penutup

Itulah 3 orang yang akan jadi target DC pinjol jika debitur galbay. Maka dari itu, pastikan Anda membayar hutang tepat waktu sesuai kesepakatan di awal, agar skor kredit terjaga dan juga reputasi tetap aman.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: